PENGARUH TRANSFORMASI DIGITAL TERHADAP KINERJA KEUANGAN DENGAN UKURAN PERUSAHAAN SEBAGAI VARIABEL MODERASI (Studi Empiris pada Perusahaan Perbankan yang Terdaftar di Bursa Efek Indonesia Tahun 2019-2022)

LANTIP, Sasmita Maharani and DALJONO, Daljono,(25 July 2023), PENGARUH TRANSFORMASI DIGITAL TERHADAP KINERJA KEUANGAN DENGAN UKURAN PERUSAHAAN SEBAGAI VARIABEL MODERASI (Studi Empiris pada Perusahaan Perbankan yang Terdaftar di Bursa Efek Indonesia Tahun 2019-2022). , UNSPECIFIED, UNSPECIFIED

[thumbnail of Cover] Text (Cover) - Published Version
Download (23kB)
[thumbnail of Abstrak (Inggris)] Text (Abstrak (Inggris)) - Published Version
Download (183kB)
[thumbnail of Abstrak (Indonesia)] Text (Abstrak (Indonesia)) - Published Version
Download (182kB)
[thumbnail of Daftar Isi] Text (Daftar Isi) - Published Version
Download (199kB)
[thumbnail of Daftar Pustaka] Text (Daftar Pustaka) - Published Version
Download (453kB)
[thumbnail of Fulltext PDF Bookmarks] Text (Fulltext PDF Bookmarks)
Restricted to Repository staff only

Download (1MB) | Request a copy

Abstract

Penelitian ini bertujuan untuk menguji pengaruh transformasi digital terhadap kinerja keuangan dengan mempertimbangkan ukuran perusahaan. Penelitian ini menggunakan variabel dependen (kinerja keuangan), variabel independen (transformasi digital), dan variabel moderasi (ukuran perusahaan). Studi penelitian ini menggunakan data sekunder yang diperoleh dari laporan tahunan dan laporan keuangan. Populasi dari penelitian ini adalah perusahaan perbankan yang terdaftar di Bursa Efek Indonesia pada tahun 2019-2022. Dengan menggunakan teknik purposive sampling dalam pemilihan sampel, maka diperoleh sebanyak 104 sampel penelitian untuk 4 tahun perusahaan. Penelitian ini menggunakan analisis regresi berganda dalam menguji hipotesis. Temuan dari penelitian ini mengungkapkan bahwa transformasi digital berpengaruh positif dan signifikan terhadap kinerja keuangan. Selain itu, disimpulkan bahwa ukuran perusahaan memoderasi pengaruh transformasi digital terhadap kinerja keuangan.
Keywords : digital transformation, financial performance, firm size, transformasi digital, kinerja keuangan, ukuran perusahaan
Journal or Publication Title: UNSPECIFIED
Volume: UNSPECIFIED
Number: UNSPECIFIED
Item Type: Thesis (Undergraduate)
Subjects: Akuntansi
Depositing User: Sasmita Maharani Lantip
Date Deposited: 18 Aug 2023 02:50
Last Modified: 18 Aug 2023 02:50
URI: https://repofeb.undip.ac.id/id/eprint/13233

Actions (login required)

View Item
View Item