PENGARUH RISIKO KREDIT DAN EFISIENSI TERHADAP KINERJA KEUANGAN BPR KONVENSIONAL DAN SYARIAH JAWA TIMUR PERIODE SEBELUM DAN SELAMA PANDEMI

WAHYUDI, Cahya Firman and MUHARAM, Harjum,(24 November 2023), PENGARUH RISIKO KREDIT DAN EFISIENSI TERHADAP KINERJA KEUANGAN BPR KONVENSIONAL DAN SYARIAH JAWA TIMUR PERIODE SEBELUM DAN SELAMA PANDEMI. , UNSPECIFIED, UNSPECIFIED

[thumbnail of Cover] Text (Cover) - Published Version
Download (30kB)
[thumbnail of Abstrak (Inggris)] Text (Abstrak (Inggris)) - Published Version
Download (7kB)
[thumbnail of Abstrak (Indonesia)] Text (Abstrak (Indonesia)) - Published Version
Download (8kB)
[thumbnail of Daftar Isi] Text (Daftar Isi) - Published Version
Download (70kB)
[thumbnail of Daftar Pustaka] Text (Daftar Pustaka) - Published Version
Download (80kB)
[thumbnail of Fulltext PDF Bookmarks] Text (Fulltext PDF Bookmarks)
Restricted to Repository staff only

Download (3MB) | Request a copy

Abstract

Studi penelitian ini menganalisis pengaruh risiko kredit dan efisiensi terhadap kinerja keuangan BPR konvensional dan Syariah Jawa Timur periode sebelum dan selama pandemi. Risiko kredit pada penelitian ini menggunakan NPL, NPF, LPP, sedangkan efisiensi menggunakan BOPO dan CIR sebagai variabel independen. Kinerja keuangan pada penelitian ini menggunakan rasio ROA, ROE, NIM sebagai variabel dependen. Pada sampel penelitian sebanyak 251 BPR dan 25 BPRS di Jawa Timur dalam periode 2018-2021. Analisis data menggunakan uji perbedaan antara nilai rata-rata dari kelompok yang berbeda menggunakan sample t-test dan uji ANCOVA untuk menganalisa lebih dari satu variabel dependen dengan bantuan sofwhare SPSS 26. Hasil penelitian menunjukkan Pada hipotesis H1-a sampai dengan H1-l yang menerima H0 adalah H1-c, H1-f, H1-g, H1-j, H1-k yang artinya tidak terdapat pengaruh secara multivariat dari variabel independen terhadap variabel dependen. Sedangkan hipotesis H2-a sampai H2-l yang menerima H0 adalah H2-b, H2-g, H2-h, H2-i, H2-j yang artinya tidak terdapat pengaruh secara multivariat dari variabel independen terhadap variabel dependen. pada hipotesis H3-a sampai H3-f yang menerima H0 adalah H3-a, H3-b, H3-c yang artinya tidak ada perbedaan signifikan dalam rasio-rasio variabel sebelum pandemi antara BPR dan BPRS. pada hipotesis H4-a sampai H4-d yang menerima H0 adalah H4-a dan H4-b artinya tidak ada perbedaan signifikan dalam rasio-rasio variabel sebelum pandemi antara BPR dan BPRS. pada hipotesis H5-a sampai H5-d yang menerima H0 adalah H5-a, H5-b, H5-c dan dan H5-d artinya tidak ada perbedaan signifikan dalam rasio-rasio variabel sebelum pandemi antara BPR dan BPRS.
Keywords : Credit Risk, Efficiency, Financial Performance, BPR, BPRS, Risiko Kredit, Efisiensi, Kinerja Keuangan, BPR, BPRS
Journal or Publication Title: UNSPECIFIED
Volume: UNSPECIFIED
Number: UNSPECIFIED
Item Type: Thesis (Masters)
Subjects: Manajemen
Depositing User: Cahya Firman Wahyudi
Date Deposited: 19 Dec 2023 08:22
Last Modified: 19 Dec 2023 08:22
URI: https://repofeb.undip.ac.id/id/eprint/13647

Actions (login required)

View Item
View Item