MAHARASTHRA, Muhammad Raihan Karan and BATU, Kardison Lumban,(6 March 2024), ANALISIS PENGARUH GREEN MARKETING TERHADAP CUSTOMER LOYALTY DENGAN GREEN PURCHASE INTENTION, GREEN CUSTOMER BEHAVIOR, DAN CUSTOMER PREFERENCES SEBAGAI VARIABEL INTERVENING (Studi Empiris Konsumen Starbucks di Kota Semarang). , UNSPECIFIED, UNSPECIFIED
Text (Cover)
- Published Version
Download (3MB)
Download (3MB)
Text (Abstrak (Inggris))
- Published Version
Download (3MB)
Download (3MB)
Text (Abstrak (Indonesia))
- Published Version
Download (3MB)
Download (3MB)
Text (Daftar Isi)
- Published Version
Download (3MB)
Download (3MB)
Text (Daftar Pustaka)
- Published Version
Download (3MB)
Download (3MB)
Text (Fulltext PDF Bookmarks)
Restricted to Repository staff only
Download (3MB) | Request a copy
Restricted to Repository staff only
Download (3MB) | Request a copy
Abstract
Kondisi iklim dan panas bumi semakin memburuk, salah satu
penyebabnya adalah tingginya tingkat pencemaran lingkungan yang disebabkan
oleh sampah atau limbah yang tidak terurai. Industri food and beverages sebagai
salah satu penyumbang terbesar dari limbah plastik tidak tinggal diam dalam
menanggapi isu lingkungan ini. Mereka menerapkan strategi pemasaran yang
lebih ramah lingkungan disebut green marketing. Starbucks sebagai salah satu
industri food and beverages terbesar tentu juga menerapkan green marketing.
Penelitian ini dikembangkan untuk menganalisis pengaruh dari penerapan
green marketing Starbucks khususnya Starbucks Kota Semarang terhadap
customer loyalty dari para pelanggan Starbucks itu sendiri. Dalam mempengaruhi
customer loyalty, green marketing dimediasi oleh green purchase intention, green
customer behavior, dan customer preferences.
Konsep kerangka penelitian bersumber dari teori dan penelitian yang
sudah ada sebelumnya. Pengumpulan data penelitian dilakukan melalui metode
kuesioner yang tersusun dari pertanyaan terbuka dan tertutup, dibagikan secara
daring dan berhasil mendapatkan 150 responden. Kriteria responden adalah
pernah melakukan pembelian produk Starbucks. Hasil dari pengumpulan data
kuesioner dianalisis secara kuantitatif dan struktural dengan menggunakan metode
SEM (Structural Equation Modelling) menggunakan software atau program
AMOS (Analysis Moment of Structural) versi 24.
Hasil pada penelitian ini berhasil membuktikan bahwa green marketing
memiliki pengaruh yang signifikan secara positif terhadap customer loyalty.
Pengaruh positif dan signifikan tersebut secara tidak langsung dimediasi oleh
green purchase intention, green customer behavior, dan customer preferences.
Implikasi manajerial yang dapat diterapkan adalah dengan menggunakan
penelitian ini sebagai pertimbangan untuk Starbucks khususnya Starbucks Kota
Semarang untuk mengevaluasi strategi green marketing mereka.
Keywords : | Green Marketing, Green Purchase Intention, Green Customer Behavior, Customer Preferences, Customer Loyalty., Green Marketing, Green Purchase Intention, Green Customer Behavior, Customer Preferences, Customer Loyalty. |
---|---|
Journal or Publication Title: | UNSPECIFIED |
Volume: | UNSPECIFIED |
Number: | UNSPECIFIED |
Item Type: | Thesis (Undergraduate) |
Subjects: | Manajemen |
Depositing User: | Muhammad Raihan Karan Maharasthra |
Date Deposited: | 22 Mar 2024 07:04 |
Last Modified: | 22 Mar 2024 07:04 |
URI: | https://repofeb.undip.ac.id/id/eprint/14002 |