ANALISIS PENGARUH PERCEIVED QUALITY, COUNTRY OF ORIGIN, DAN E-WOM TERHADAP PURCHASE DECISION DENGAN BRAND IMAGE SEBAGAI VARIABEL INTERVENING (Studi pada Konsumen Starbucks di Kota Semarang)

AYUNINGTIAS, Siti Chowinda and KHASANAH, Imroatul,(4 April 2024), ANALISIS PENGARUH PERCEIVED QUALITY, COUNTRY OF ORIGIN, DAN E-WOM TERHADAP PURCHASE DECISION DENGAN BRAND IMAGE SEBAGAI VARIABEL INTERVENING (Studi pada Konsumen Starbucks di Kota Semarang). , UNSPECIFIED, UNSPECIFIED

[thumbnail of Cover] Text (Cover) - Published Version
Download (92kB)
[thumbnail of Abstrak (Inggris)] Text (Abstrak (Inggris)) - Published Version
Download (5kB)
[thumbnail of Abstrak (Indonesia)] Text (Abstrak (Indonesia)) - Published Version
Download (5kB)
[thumbnail of Daftar Isi] Text (Daftar Isi) - Published Version
Download (11kB)
[thumbnail of Daftar Pustaka] Text (Daftar Pustaka) - Published Version
Download (98kB)
[thumbnail of Fulltext PDF Bookmarks] Text (Fulltext PDF Bookmarks)
Restricted to Repository staff only

Download (886kB) | Request a copy

Abstract

Starbucks salah satu kedai kopi terkemuka di Indonesia, namun penjualan Starbucks berdasarkan Top Brand Awards mengalami penurunan selama tiga tahun terakhir. Oleh karena itu, penelitian ini bertujuan untuk menguji dan menganalisis pengaruh perceived quality, country of origin, dan E-WOM terhadap purchase decision dengan brand image sebagai variabel intervening. Pengumpulan data dilakukan dengan menyebar kuesioner hingga diperoleh sebanyak 100 responden sebagai sampel yang representatif. Penelitian ini dalam mengumpulkan sampel menggunakan teknik Non-Probability Sampling yaitu Purposive Sampling. Analisis data dilakukan dengan teknik Structural Equation Modelling (SEM) untuk menguji kausalitas di antara variabel-variabel yang diusulkan dalam model penelitian dengan menggunakan software IBM SPSS AMOS 24 sebagai alat analisis. Dari hasil analisis diketahui bahwa perceived quality tidak berpengaruh terhadap brand image. Di sisi lain country of origin dan e-wom berpengaruh positif dan signifikan tehadap brand image. Dalam penelitian ini juga ditemukan bahwa brand image memiliki dampak yang positif dan signifikan terhadap purchase decison.
Keywords : Perceived Quality, Country of Origin, E-WOM, Brand Image, Purchase Decision., Perceived Quality, Country of Origin, E-WOM, Brand Image, Purchase Decision.
Journal or Publication Title: UNSPECIFIED
Volume: UNSPECIFIED
Number: UNSPECIFIED
Item Type: Thesis (Undergraduate)
Subjects: Manajemen
Depositing User: Siti Chowinda Ayuningtias
Date Deposited: 03 May 2024 06:48
Last Modified: 03 May 2024 06:48
URI: https://repofeb.undip.ac.id/id/eprint/14133

Actions (login required)

View Item
View Item