KISANGGANI, Muhammad Erland Satria and KUSUMADEWI, Karlina Aprilia,(31 May 2024), Pengaruh Intellectual Capital Terhadap Kinerja Perusahaan Perbankan Indonesia Periode 2018 - 2022. , UNSPECIFIED, UNSPECIFIED
Text (Cover)
- Published Version
Download (150kB)
Download (150kB)
Text (Abstrak (Inggris))
- Published Version
Download (56kB)
Download (56kB)
Text (Abstrak (Indonesia))
- Published Version
Download (74kB)
Download (74kB)
Text (Daftar Isi)
- Published Version
Download (157kB)
Download (157kB)
Text (Daftar Pustaka)
- Published Version
Download (146kB)
Download (146kB)
Text (Fulltext PDF Bookmarks)
Restricted to Repository staff only
Download (6MB) | Request a copy
Restricted to Repository staff only
Download (6MB) | Request a copy
Abstract
Penelitian ini bertujuan untuk menganalisis pengaruh yang diberikan komponen intellectual capital berupa Structural Capital Efficiency (SCE), Human Capital Efficiency (HCE), Relational Capital Efficiency (RCE), dan Capital Employed Efficiency (CEE) terhadap kinerja perusahaan perbankan di Indonesia periode 2018 – 2022 yang diproksikan menggunakan Loan to Deposit Ratio (LDR). Penelitian ini akan membahas fenomena kesenjangan yang cukup signifikan pada proporsi kebutuhan serta permintaan kredit dibandingkan dengan dana pihak ketiga seperti tabungan, giro, dan deposito yang masuk.
Populasi pada penelitian ini terdiri dari perusahaan perbankan yang terdaftar pada Bursa Efek Indonesia pada rentang tahun 2018 – 2022. Pemilihan sampel dilakukan dengan menggunakan metode purposive sampling sehingga diperoleh sebanyak 34 perusahaan selama 5 tahun. Intellectual capital akan diukur menggunakan model Modified Value Added Intellectual Capital (MVAIC) dan untuk hipotesis akan diuji dengan menggunakan analisis regresi linier berganda.
Hasil penelitian menunjukkan bahwa keempat komponen intellectual capital memberikan pengaruh positif terhadap kinerja perusahaan perbankan. Walaupun begitu, variabel Structural Capital Efficiency (SCE) memberikan pengaruh yang tidak signifikan. Berdasarkan hasil tersebut, investasi perusahaan pada peningkatan kualitas intellectual capital juga akan meningkatkan kinerja perusahaan.
Keywords : | Intellectual Capital, firm performance, Loan to Deposit Ratio (LDR), banking firms, Intellectual capital, kinerja perusahaan, Loan to Deposit Ratio (LDR), perusahaan perbankan. |
---|---|
Journal or Publication Title: | UNSPECIFIED |
Volume: | UNSPECIFIED |
Number: | UNSPECIFIED |
Item Type: | Thesis (Undergraduate) |
Subjects: | Akuntansi |
Depositing User: | Muhammad Erland Satria Kisanggani |
Date Deposited: | 12 Jun 2024 07:33 |
Last Modified: | 12 Jun 2024 07:34 |
URI: | https://repofeb.undip.ac.id/id/eprint/14264 |