PENGARUH ENVIRONMENTAL, SOCIAL, GOVERNANCE (ESG) TERHADAP KINERJA KEUANGAN (Studi Empiris pada Perusahaan ASEAN yang Terdaftar Nikkei Asia 300 Index Tahun 2018 - 2022)

SUHESTININGRUM, Helmina and MARSONO, Marsono,(7 June 2024), PENGARUH ENVIRONMENTAL, SOCIAL, GOVERNANCE (ESG) TERHADAP KINERJA KEUANGAN (Studi Empiris pada Perusahaan ASEAN yang Terdaftar Nikkei Asia 300 Index Tahun 2018 - 2022). , UNSPECIFIED, UNSPECIFIED

[thumbnail of Cover] Text (Cover) - Published Version
Download (203kB)
[thumbnail of Abstrak (Inggris)] Text (Abstrak (Inggris)) - Published Version
Download (182kB)
[thumbnail of Abstrak (Indonesia)] Text (Abstrak (Indonesia)) - Published Version
Download (183kB)
[thumbnail of Daftar Isi] Text (Daftar Isi) - Published Version
Download (297kB)
[thumbnail of Daftar Pustaka] Text (Daftar Pustaka) - Published Version
Download (442kB)
[thumbnail of Fulltext PDF Bookmarks] Text (Fulltext PDF Bookmarks)
Restricted to Repository staff only

Download (1MB) | Request a copy

Abstract

Dewasa ini, ESG menjadi sangat penting dalam dunia bisnis untuk mencapai Sustainable Development Goals (SDGs). Pengungkapan perusahaan dianggap sebagai salah satu jalan yang dapat dilakukan oleh perusahaan menginformasikan kinerja ESG. Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui pengaruh pengungkapan masing-masing komponen ESG terhadap kinerja keuangan yang diproksikan dengan ROA dan ROE. Penelitian ini juga menggunakan variabel kontrol, yaitu Financial Leverage dan Firm Size (ukuran perusahaan). Penelitian ini menggunakan 37 sampel perusahaan ASEAN yang tersebar di Indonesia, Malaysia, Singapura, Thailand, Filipina, dan Vietnam. Teknik pengambilan sampel menggunakan metode purposive sampling dengan jenis data sekunder yang didapatkan melalui Bloomberg. Jumlah observasi dalam penelitian ini sebanyak 185 dalam kurun waktu 5 tahun (2018 - 2022). Analisis data menggunakan analisis regresi linear berganda data panel dan dibantu dengan software Eviews 12. Temuan dari penelitian ini mengungkapkan bahwa variabel environmental disclosure dan governance disclosure berpengaruh positif terhadap ROA. Sementara itu, social disclosure berpengaruh positif terhadap ROE. Penelitian ini juga mengungkapkan bahwa environmental disclosure dan governance disclosure tidak berpengaruh terhadap ROE, serta social disclosure tidak berpengaruh terhadap ROA.
Keywords : Financial Performance, Environmental Disclosure, Social Disclosure, Governance Disclosure, Return on Asset, Return on Equity., Kinerja Keuangan, Environmental Disclosure, Social Disclosure, Governance Disclosure, Return on Asset, Return on Equity.
Journal or Publication Title: UNSPECIFIED
Volume: UNSPECIFIED
Number: UNSPECIFIED
Item Type: Thesis (Undergraduate)
Subjects: Akuntansi
Depositing User: Helmina Suhestiningrum
Date Deposited: 14 Jun 2024 02:42
Last Modified: 14 Jun 2024 02:42
URI: https://repofeb.undip.ac.id/id/eprint/14288

Actions (login required)

View Item
View Item