PENGARUH AKUNTANSI MANAJEMEN LINGKUNGAN TERHADAP KINERJA LINGKUNGAN DAN KINERJA KEUANGAN PERUSAHAAN MANUFAKTUR DI INDONESIA

WISESA, Sabiya Assakhaa and MUTMAINAH, Siti,(26 June 2024), PENGARUH AKUNTANSI MANAJEMEN LINGKUNGAN TERHADAP KINERJA LINGKUNGAN DAN KINERJA KEUANGAN PERUSAHAAN MANUFAKTUR DI INDONESIA. , UNSPECIFIED, UNSPECIFIED

[thumbnail of Cover] Text (Cover) - Published Version
Download (33kB)
[thumbnail of Abstrak (Inggris)] Text (Abstrak (Inggris)) - Published Version
Download (10kB)
[thumbnail of Abstrak (Indonesia)] Text (Abstrak (Indonesia)) - Published Version
Download (9kB)
[thumbnail of Daftar Isi] Text (Daftar Isi) - Published Version
Download (100kB)
[thumbnail of Daftar Pustaka] Text (Daftar Pustaka) - Published Version
Download (147kB)
[thumbnail of Fulltext PDF Bookmarks] Text (Fulltext PDF Bookmarks)
Restricted to Repository staff only

Download (1MB) | Request a copy

Abstract

Penelitian ini bertujuan untuk menguji Pengaruh Akuntansi Manajemen Lingkungan terhadap Kinerja Lingkungan dan Kinerja Keuangan Perusahaan Manufaktur di Indonesia. Penelitian ini merupakan penelitian kuantitatif dengan menggunakan data sekunder yang diperoleh melalui Bloomberg. Sampel yang digunakan dalam penelitian ini adalah perusahaan manufaktur yang terdaftar di Bursa Efek Indonesia yang mendapatkan peringkat PROPER selama periode 2018-2022yaitu sebanyak 208. Teknik pengumpulan data yang digunakan adalah studi dokumentasi dan kepustakaan. Untuk analisis data, digunakan teknik analisis regresi linier sederhana dan analisis regresi linear berganda dengan bantuan perangkat lunak SPSS. Hasil penelitian menunjukkan bahwa Akuntansi Manajemen Lingkungan tidak berpengaruh terhadap Kinerja Lingkungan (H1 ditolak). Akuntansi Manajemen Lingkungan berpengaruh positif terhadap Kinerja Keuangan (H2 diterima), dan Kinerja Lingkungan berpengaruh positif terhadap Kinerja Keuangan (H3 diterima).
Keywords : environmental management accounting, environmental performance, financial performance, akuntansi manajemen lingkungan, kinerja lingkungan, kinerja keuangan
Journal or Publication Title: UNSPECIFIED
Volume: UNSPECIFIED
Number: UNSPECIFIED
Item Type: Thesis (Undergraduate)
Subjects: Akuntansi
Depositing User: Sabiya Assakhaa Wisesa
Date Deposited: 02 Jul 2024 07:26
Last Modified: 02 Jul 2024 07:26
URI: https://repofeb.undip.ac.id/id/eprint/14680

Actions (login required)

View Item
View Item