ANALISIS PENGARUH PROFITABILITAS, FINANCIAL LEVERAGE, ASSET EFFICIENCY, DAN KEBIJAKAN DIVIDEN TERHADAP SUSTAINABLE GROWTH RATE (Studi Kasus pada Perusahaan Manufaktur di Indonesia Tahun 2020-2022)

SAPUTRI, Fadhilah Resty and MUHARAM, Harjum,(13 August 2024), ANALISIS PENGARUH PROFITABILITAS, FINANCIAL LEVERAGE, ASSET EFFICIENCY, DAN KEBIJAKAN DIVIDEN TERHADAP SUSTAINABLE GROWTH RATE (Studi Kasus pada Perusahaan Manufaktur di Indonesia Tahun 2020-2022). , UNSPECIFIED, UNSPECIFIED

[thumbnail of Cover] Text (Cover) - Published Version
Download (1MB)
[thumbnail of Abstrak (Inggris)] Text (Abstrak (Inggris)) - Published Version
Download (1MB)
[thumbnail of Abstrak (Indonesia)] Text (Abstrak (Indonesia)) - Published Version
Download (1MB)
[thumbnail of Daftar Isi] Text (Daftar Isi) - Published Version
Download (1MB)
[thumbnail of Daftar Pustaka] Text (Daftar Pustaka) - Published Version
Download (1MB)
[thumbnail of Fulltext PDF Bookmarks] Text (Fulltext PDF Bookmarks)
Download (1MB)

Abstract

Penelitian ini bertujuan untuk menguji bagaimana pengaruh Profitabilitas, Financial Leverage, Asset Efficiency, dan Kebijakan Dividen terhadap Sustainable Growth Rate (SGR). Variabel Profitabilitas yang diukur menggunakan Return on Asset (ROA), Financial Leverage diukur menggunakan Debt to Equity Ratio (DER), Asset Efficiency diukur dengan Total Asset Turnover (TATO), Kebijakan Dividen diukur dengan Dividend Payout Ratio (DPR), dan Sustainable Growth Rate (SGR) diukur menggunakan model Higgin’s. Sampel yang digunakan dalam penelitian ini sebanyak 151 data terdiri dari 57 perusahaan manufaktur yang telah terdaftar di Bursa Efek Indonesia (BEI) dengan data variabel penelitian yang dibutuhkan secara lengkap pada periode 2020-2022. Sampel didapatkan dengan menggunakan metode purposive sampling dengan data sekunder yang diperoleh dari terminal Bloomberg, website masing-masing perusahaan, dan www.idx.co.id. Penelitian ini menggunakan analisis regresi linier berganda data panel dengan menggunakan software Eviews12. Temuan dari penelitian ini menunjukkan bahwa profitabilitas, financial leverage, dan kebijakan dividen memiliki pengaruh negatif signifikan terhadap nilai Sustainable Growth Rate (SGR). Sedangkan asset efficiency memiliki pengaruh positif signifikan terhadap nilai Sustainable Growth Rate (SGR).
Keywords : Sustainable Growth Rate (SGR), Return on Asset, Debt to Equity Ratio, Total Asset Turnover, Dividend Policy, Sustainable Growth Rate (SGR), Return on Asset, Debt to Equity Ratio, Total Asset Turnover, Kebijakan Dividen
Journal or Publication Title: UNSPECIFIED
Volume: UNSPECIFIED
Number: UNSPECIFIED
Item Type: Thesis (Undergraduate)
Subjects: Manajemen
Depositing User: Fadhilah Resty Saputri
Date Deposited: 19 Aug 2024 06:29
Last Modified: 19 Aug 2024 06:29
URI: https://repofeb.undip.ac.id/id/eprint/14958

Actions (login required)

View Item
View Item