FAILMIAJI, Hagi Parasianta and PRASTIWI, Andri,(19 June 2012), ANALISIS KINERJA KOMPREHENSIF DENGAN PENDEKATAN BALANCED SCORECARD PADA PERUSAHAAN PERDAGANGAN BESAR/WHOLESELLER (Studi Kasus pada PT Transmarco). , UNSPECIFIED, UNSPECIFIED
Text
Download (1MB)
Download (1MB)
Text
Download (1MB)
Download (1MB)
Text
Download (1MB)
Download (1MB)
Text
Download (1MB)
Download (1MB)
Text
Download (1MB)
Download (1MB)
Text
Restricted to Repository staff only
Download (2MB)
Restricted to Repository staff only
Download (2MB)
Abstract
Penelitian ini membahas mengenai penilaian kinerja perusahaan dengan
menggunakan konsep Balanced Scorecard yang dapat diaplikasikan ke dalam
perusahaan dagang yang berstatus sebagai Penanaman Modal Asing (PMA). Selama
ini penilaian kinerja pada perusahaan dagang tersebut masih berfokus pada tujuan
jangka pendek saja dengan hanya menggunakan ukuran keuangan. Oleh sebab itu,
penilaian kinerja menggunakan Balanced Scorecard dengan empat perspektif yaitu
perspektif keuangan, perspektif pelanggan, perspektif bisnis internal, dan perspektif
pembelajaran dan pertumbuhan menawarkan solusi yang lebih menyeluruh dan
komprehensif dalam suatu organisasi. Dengan demikian, penelitian ini bertujuan
untuk mengetahui hasil kinerja perusahaan dengan menggunakan Balanced
Scorecard.
Jenis penelitian ini merupakan studi kasus yang hanya menggunakan satu
objek penelitian yaitu PT Transmarco yang berlokasi di Tangerang, Banten.
Penelitian dilakukan dengan mengambil data selama 3 tahun, yaitu dari tahun 20082010.
Data diperoleh dari hasil wawancara
kepada pihak perusahaan. Penelitian
dilakukan
dengan cara menghitung
rasio-rasio
dari masing-masing
perspektif dan
kemudian
dilakukan analisis perbandingan tahun ke tahun.
Dari hasil penelitian dengan konsep Balanced Scorecard, dapat diketahui
hubungan antar perspektif untuk tahun 2008 dengan tahun 2009, serta tahun 2009
dengan tahun 2010 yang terlihat bahwa kinerja nonkeuangan ternyata dapat
mempengaruhi kinerja keuangan. Maka, dapat ditarik kesimpulan bahwa kinerja antar
perspektif memiliki hubungan sebab-akibat sehingga Balanced Scorecard dapat
dijadikan sebagai perumusan strategi yang digunakan untuk memberikan informasi
terhadap kelemahan dan kekuatan perusahaan dan selanjutnya dapat dilakukan
langkah perbaikan.
Keywords : | Trading Company, Performance, Balanced Scorecard, Perusahaan Dagang, Kinerja, Balanced Scorecard |
---|---|
Journal or Publication Title: | UNSPECIFIED |
Volume: | UNSPECIFIED |
Number: | UNSPECIFIED |
Item Type: | Thesis (Undergraduate) |
Subjects: | Akuntansi |
Depositing User: | Users 15 not found. |
Date Deposited: | 18 Jun 2020 07:09 |
Last Modified: | 18 Jun 2020 07:09 |
URI: | https://repofeb.undip.ac.id/id/eprint/4830 |