ANALISIS PENGARUH AGRESIVITAS PAJAK TERHADAP PENGUNGKAPAN CORPORATE SOCIAL RESPONSIBILITY (Studi Empiris pada perusahaan non keuangan yang terdaftar di BEI pada tahun 2014)

ARYUDANTO, Indra and GHOZALI, Imam,(14 June 2016), ANALISIS PENGARUH AGRESIVITAS PAJAK TERHADAP PENGUNGKAPAN CORPORATE SOCIAL RESPONSIBILITY (Studi Empiris pada perusahaan non keuangan yang terdaftar di BEI pada tahun 2014). , UNSPECIFIED, UNSPECIFIED

[thumbnail of 16.S- Fultext PDF Bookmarks- 12030112140202.pdf] Text
Restricted to Repository staff only

Download (1MB) | Request a copy

Abstract

Penelitian ini bertujuan untuk menguji pengaruh agresivitas pajak perusahaan dengan corporate social resposibity (CSR): untuk menguji teori legitimasi.Variabel independen yang digunakan dalam penelitian ini adalah agresivitas pajak yang diukur menggunakan proksi effective tax rates sedangkan variabel dependen dalam penelitian ini adalah corporate social responsibility (CSR). Penelitian ini menggunakan lima variabel kontrol yaitu ROA, market to book ratio, leverage, size, intensitas modal. Penelitian ini mereplika penelitian yang dilakukan oleh Lanis dan Richarson (2013). Sampel penelitian ini adalah perusahaan non keuangan yang terdaftar di BEI pada tahun 2014. Sampel penelitian dipilih dengan metode pusposive sampling dan diperoleh 440 perusahaan yang memenuhi criteria. Uji analisis menggunakan model analisis regresi ordinary least square Hasil penelitian menunjukan bahwa agresivitas pajak perusahaan berpengaruh positif dan signifikan terhadap pengungkapan CSR. Perusahaan yang memiliki tingkat agresivitas yang tinggi mengakibatkan perusahaan akan mengungkapkan CSR lebih besar dibandingkan dengan perusahaan yang tidak melakukan agresivitas pajak
Keywords : corporate social responsibility, corporate tax aggressiveness, letitimacy theory, corporate social responsibility, agresivitas pajak, teori legitimasi
Journal or Publication Title: UNSPECIFIED
Volume: UNSPECIFIED
Number: UNSPECIFIED
Item Type: Thesis (Undergraduate)
Subjects: Akuntansi
Depositing User: Mohamad Sulamul Hadi
Date Deposited: 20 Jul 2020 08:32
Last Modified: 20 Jul 2020 08:32
URI: https://repofeb.undip.ac.id/id/eprint/6051

Actions (login required)

View Item
View Item