RAMADHAN, Kevin Dwiki and KHASANAH, Imroatul,(17 September 2020), STUDI PENGARUH CITRA MEREK TERHADAP KEPUTUSAN PEMBELIAN PRODUK TEH DALAM KEMASAN SIAP MINUM MEREK TEH BOTOL SOSRO DI KOTA SEMARANG. , UNSPECIFIED, UNSPECIFIED
Text (Cover)
- Published Version
Download (33kB)
Download (33kB)
Text (Abstrak (Inggris))
- Published Version
Download (7kB)
Download (7kB)
Text (Abstrak (Indonesia))
- Published Version
Download (7kB)
Download (7kB)
Text (Daftar Isi)
- Published Version
Download (377kB)
Download (377kB)
Text (Daftar Pustaka)
- Published Version
Download (144kB)
Download (144kB)
Text (Fulltext PDF Bookmarks)
Restricted to Repository staff only
Download (2MB) | Request a copy
Restricted to Repository staff only
Download (2MB) | Request a copy
Abstract
Penelitian ini memiliki tujuan untuk mengetahui dan menganalisa pengaruh dari
variabel promosi dan kualitas produk terhadap keputusan pembelian melalui citra
merek sebagai variabel intervening konsumen produk teh dalam kemasan merek Teh
Botol Sosro di kota Semarang. Penelitian ini menggunakan sumber data berupa data
primer melalui pendistribusi kuesioner penelitian. Populasi yang digunakan pada
penelitian ini adalah responden yang sudah pernah melakukan pembelian teh dalam
kemasan siap minum merek Teh Botol Sosro.
Metode pengumpulan data yang digunakan di dalam penelitian ini adalah
menggunakan teknik pegambilan purposive sampling. Sampel dalam penelitian ini
merupakan konsumen yang sudah melakukan pembelian produk teh dalam kemasan
siap minum merek Teh Botol Sosro minimal 1 kali pada tahun 2019-2020 dengan
kriteria usia 17-50 tahun berjumlah 120 orang. Teknik analisis data yang digunakan
pada penelitian ini adalah Structural Equation Modeling (SEM) menggunakan
program Analysis Moment of Structural (AMOS) 24.
Hasil analisis pengujian menghasil temuan bahwa promosi dan kualitas produk
berpengaruh positif dan signifikan terhadap keputusan pembelian dan citra merek,
citra merek berpengaruh positif dan signifikan terhadap keputusan pembelian. Selain
itu, diketahui bahwa variabel citra merek dapat memediasi hubungan tidak langsung
antara promosi dan kualitas produk terhadap keputusan pembelian secara positif dan
signifikan.
Keywords : | Promotion, Product Quality, Brand Image, Purchase Decision., Promosi, Kualitas Produk, Citra Merek, Keputusan Pembelian. |
---|---|
Journal or Publication Title: | UNSPECIFIED |
Volume: | UNSPECIFIED |
Number: | UNSPECIFIED |
Item Type: | Thesis (Undergraduate) |
Subjects: | Manajemen |
Depositing User: | Mr Kevin Dwiki Ramadhan |
Date Deposited: | 28 Sep 2020 08:36 |
Last Modified: | 28 Sep 2020 08:36 |
URI: | https://repofeb.undip.ac.id/id/eprint/6853 |