NIKMAH, Latifatun and RAHARDJO, Shiddiq Nur,(13 June 2014), ANALISIS FAKTOR-FAKTOR YANG MEMPENGARUHI PERGANTIAN AUDITOR (Studi Empiris pada Perusahaan Manufaktur yang Terdaftar di Bursa Efek Indonesia Tahun 2008 – 2012). , UNSPECIFIED, UNSPECIFIED
Text
Download (801kB)
Download (801kB)
Text
Download (787kB)
Download (787kB)
Text
Download (788kB)
Download (788kB)
Text
Download (785kB)
Download (785kB)
Text
Download (785kB)
Download (785kB)
Text
Restricted to Repository staff only
Download (900kB) | Request a copy
Restricted to Repository staff only
Download (900kB) | Request a copy
Abstract
Penelitian ini bertujuan untuk menemukan bukti empiris mengenai faktorfaktor yang mempengaruhi auditor switching di Indonesia. Beberapa penelitian
yang telah dilakukan menganai faktor-faktor yang mempengaruhi auditor
switching masih menunjukkan hasil yang berbeda. Oleh karena itu perlu
dilakukan penelitian lain untuk menguji ulang teori tentang auditor switching.
Populasi dalam penelitian ini adalah seluruh perusahaan manufaktur yang
terdaftar di Bursa Efek Indonesia dan secara terus menerus menerbitkan laporan
keuangan pada tahun 2008 – 2012. Berdasarkan metode purposive sampling,
sampel yang diperoleh sebanyak 70 perusahaan pada periode 2008 – 2012
sehingga diperoleh 350 data observasi. Pengujian hipotesis dalam penelitian ini
menggunakan analisis regresi logistik. Variabal yang digunakan adalah Ukuran
KAP (KAP), opini audit (OPINI), pergantian manajemen (CEO), financial
distress (FD), proporsi dewan komisaris independen (IDK), dan auditor
switching.
Hasil penelitian ini menunjukkan bahwa: (1) ukuran KAP berpengaruh
signifikan terhadap auditor switching, (2) opini audit tidak berpengaruh signifikan
terhadap auditor switching, (3) pergantian manajemen tidak berpengaruh
signifikan terhadap auditor switching, (4) financial distress berpengaruh
signifikan terhadap auditor switching, (5) proporsi dewan komisaris independen
tidak berpengaruh signifikan terhadap auditor switching.
Keywords : | auditor switching, accounting firm size, audit opinion, management turnover, financial distress, and percentage independent commissioner., auditor switching, ukuran KAP, opini audit , pergantian maajemen, financial distress dan proporsi dewan komisaris independen |
---|---|
Journal or Publication Title: | UNSPECIFIED |
Volume: | UNSPECIFIED |
Number: | UNSPECIFIED |
Item Type: | Thesis (Undergraduate) |
Subjects: | Akuntansi |
Depositing User: | Mohamad Sulamul Hadi |
Date Deposited: | 19 Oct 2020 08:47 |
Last Modified: | 19 Oct 2020 08:47 |
URI: | https://repofeb.undip.ac.id/id/eprint/7354 |