PRATAMA, Aldodi and ATMANTI, Hastarini Dwi,(10 April 2022), DAMPAK INDUSTRIALISASI TERHADAP EMISI CO2 DI INDONESIA. , UNSPECIFIED, UNSPECIFIED
Text (Cover)
- Published Version
Download (33kB)
Download (33kB)
Text (Abstrak (Inggris))
- Published Version
Download (71kB)
Download (71kB)
Text (Abstrak (Indonesia))
- Published Version
Download (71kB)
Download (71kB)
Text (Daftar Isi)
- Published Version
Download (16kB)
Download (16kB)
Text (Daftar Pustaka)
- Published Version
Download (189kB)
Download (189kB)
Text (Fulltext PDF Bookmarks)
Restricted to Repository staff only
Download (1MB) | Request a copy
Restricted to Repository staff only
Download (1MB) | Request a copy
Abstract
Negara berkembang seperti Indonesia berambisi untuk melakukan transformasi struktural demi meningkatkan pertumbuhan ekonominya. Transformasi struktural perekonomian dari pertanian berproduktivitas rendah menjadi industrialisasi berproduktivitas tinggi dipandang sebagai syarat untuk mencapai pertumbuhan ekonomi yang berkelanjutan, namun ada kekhawatiran tentang dampak industrialisasi terhadap lingkungan, terutama dalam konteks emisi karbon dan perubahan iklim.
Penelitian ini bertujuan untuk menganalisis pengaruh industrialisasi terhadap emisi CO2 dalam jangka panjang dan jangka pendek di Indonesia, dengan menggunakan metode Vector Error Correction Model (VECM) terhadap data deret waktu di Indonesia periode 1974-2016. Variabel yang digunakan pada penelitian ini yaitu emisi CO2, intensitas karbon, intensitas energi, Produk Domestik Bruto (PDB) dan nilai tambah industri, dimana variabel emisi CO2 sebagai variabel endogen dan variabel nilai tambah industri sebagai proxy dari industrialisasi. Adapun variabel lainnya mengacu pada teori kaya identity yang menggambarkan persamaan hubungan antara aktivitas manusia dan lingkungan.
Hasil penelitian menunjukkan adanya pengaruh yang positif signifikan dari intensitas karbon dan intensitas energi terhadap emisi CO2 di Indonesia pada jangka panjang, sementara industrialisasi dan PDB per kapita tidak menunjukkan adanya pengaruh yang signifikan. Adapun industrialisasi berpengaruh negatif signifikan lemah terhadap emisi CO2 pada jangka pendek, lebih lanjut variabel-variabel lainnya tidak menunjukkan adanya pengaruh yang signifikan.
Keywords : | Industrialization, CO2 Emissions, Structural Transformation, Vector Error Correction Model (VECM), Granger Causality Test, Industrialisasi, Emisi CO2, Transformasi Struktural, Vector Error Correction Mode (VECM), Uji Kausalitas Granger |
---|---|
Journal or Publication Title: | UNSPECIFIED |
Volume: | UNSPECIFIED |
Number: | UNSPECIFIED |
Item Type: | Thesis (Undergraduate) |
Subjects: | Ekonomi Pembangunan |
Depositing User: | Aldodi Pratama |
Date Deposited: | 11 Apr 2022 07:11 |
Last Modified: | 11 Apr 2022 07:11 |
URI: | https://repofeb.undip.ac.id/id/eprint/10536 |