STUDI IMPLEMENTASI GREEN HUMAN RESOURCE MANAGEMENT PADA KARYAWAN PT. TELKOM INDONESIA TBK

ISTIQOMAH, Meita Selina and DJASTUTI, Indi,(21 June 2022), STUDI IMPLEMENTASI GREEN HUMAN RESOURCE MANAGEMENT PADA KARYAWAN PT. TELKOM INDONESIA TBK. , UNSPECIFIED, UNSPECIFIED

[thumbnail of Cover] Text (Cover) - Published Version
Download (371kB)
[thumbnail of Abstrak (Inggris)] Text (Abstrak (Inggris)) - Published Version
Download (189kB)
[thumbnail of Abstrak (Indonesia)] Text (Abstrak (Indonesia)) - Published Version
Download (189kB)
[thumbnail of Daftar Isi] Text (Daftar Isi) - Published Version
Download (200kB)
[thumbnail of Daftar Pustaka] Text (Daftar Pustaka) - Published Version
Download (462kB)
[thumbnail of Fulltext PDF Bookmarks] Text (Fulltext PDF Bookmarks)
Restricted to Repository staff only

Download (2MB) | Request a copy

Abstract

Aktivitas manusia pada era ini dapat menyebabkan pemanasan global yang menyebabkan perubahan iklim dan cuaca. Saat ini, perusahaan menyediakan banyak peluang bagi karyawan untuk menerapkan perilaku go green. Mulai dari menyesuaikan sistem pencahayaan kantor hingga jenis perlengkapan kantor yang mereka akan pilih dan gunakan. Ide untuk memperkenalkan inisiatif go green ke tempat kerja merupakan solusi yang tepat untuk menjaga lingkungan dan juga mengubah pola hidup para karyawannya. Penerapan perilaku ramah lingkungan dalam manajemen sumberdaya manusia disebut juga Green Human Resources Management (GHRM). Penelitian ini meneliti program go green di PT Telkom Indonesia TBK. Tujuan dari penelitian ini adalah untuk mengeksplorasi jenis program go green yang dijalankan di perusahaan ini. Penelitian ini berfokus pada jenis praktik GHRM yang diimplementasikan di lingkungan perusahaan, faktor yang mendorong perusahaan menerapkan praktik GHRM, pemahaman karyawan tentang praktik tersebut antar generasi seperti baby boomers, gen x, dan gen y, upaya dan sosialisasi perusahaan agar praktik GHRM terus berjalan. Hasil yang ditemukan pada penelitian ini sudah ada beberapa praktik GHRM yang dijalankan namun untuk pemahaman tentang istilah GHRM kurang dimengerti oleh generasi baby boomers. Karyawan pada generasi ini lebih familiar pada istilah go green.
Keywords : Green Human Resource Management, baby boomers, gen x, gen y., Green Human Resource Management, baby boomers, gen x, gen y.
Journal or Publication Title: UNSPECIFIED
Volume: UNSPECIFIED
Number: UNSPECIFIED
Item Type: Thesis (Masters)
Subjects: Manajemen
Depositing User: Meita Selina Istiqomah
Date Deposited: 08 Jul 2022 07:04
Last Modified: 08 Jul 2022 07:06
URI: https://repofeb.undip.ac.id/id/eprint/11090

Actions (login required)

View Item
View Item