EKAPUTRI, Alya Maherka and SUKRESNA, I Made,(20 September 2024), RETENSI NASABAH BANK PASCA MERGER: STUDI KASUS PADA NASABAH BANK SYARIAH INDONESIA DI KOTA SEMARANG. , UNSPECIFIED, UNSPECIFIED
Text (Cover)
- Published Version
Download (553kB)
Download (553kB)
Text (Abstrak (Inggris))
- Published Version
Download (526kB)
Download (526kB)
Text (Abstrak (Indonesia))
- Published Version
Download (526kB)
Download (526kB)
Text (Daftar Isi)
- Published Version
Download (558kB)
Download (558kB)
Text (Daftar Pustaka)
- Published Version
Download (545kB)
Download (545kB)
Text (Fulltext PDF Bookmarks)
Restricted to Repository staff only
Download (1MB) | Request a copy
Restricted to Repository staff only
Download (1MB) | Request a copy
Abstract
Penelitian ini bertujuan untuk memahami retensi nasabah Bank Syariah Indonesia menggunakan layanan pra dan pasca merger selama 3 tahun. Peneliti menggambil 6 partisipan. Peneliti menggunakan metode kualitatif dengan pendekatan studi kasus yang dapat menggambarkan retensi nasabah pasca merger secara detail. Metode pengumpulan data dengan cara wawancara semi berstruktur dimana proses wawancara sesuai dengan pedoman wawancara. Dalam mengeksplorasi pertanyaan penelitian diambil beberapa tema utama antara lain: Hasil penelitian ini mengenai nasabah yang masih menggunakan BSI memiliki alasan karena BSI menjaga retensinya pasca merger adalah unsur syariah, kepedulian staff dengan nasabah, layanan mobile banking, variasi produk BSI, kantor BSI yang nyaman dan dekat dengan fasilitas umum, dan transaksi yang aman. Sedangkan informan yang sudah tidak lagi menggunakan BSI memiliki alasan sudah tidak lagi menjaga retensinya pasca menjadi BSI adalah kerahasiaan nasabah yang tidak terjaga, mobile banking sering error, dan pelayanan karyawan kurang responsif. Kualitas pelayanan yang dirasakan pasca merger dari BSI adalah pelayanan staff BSI yang cepat, Staff yang ramah, adanya kepedulian staf dengan nasabah, kantor yang nyaman, transaksi yang aman, kepuasan transaksi, transaksi layanan menggunakan mobile banking, dan lokasi ATM yang tersebar banyak.
Keywords : | customer relationship, customer retention, purchasing behavior, and Bank Syariah Indonesia., customer relationship, customer retention, perilaku pembelian, dan Bank Syariah Indonesia. |
---|---|
Journal or Publication Title: | UNSPECIFIED |
Volume: | UNSPECIFIED |
Number: | UNSPECIFIED |
Item Type: | Thesis (Masters) |
Subjects: | Manajemen |
Depositing User: | Alya Maherka Ekaputri |
Date Deposited: | 02 Oct 2024 12:22 |
Last Modified: | 02 Oct 2024 12:45 |
URI: | https://repofeb.undip.ac.id/id/eprint/15264 |