AMALIA, Aghnia Azka and FERDINAND, Augusty Tae,(5 February 2021), PENGARUH DESTINATION AUTHENTICITY, DESTINATION IMAGE, MEMORY VALUE, DAN DESTINATION ATTACHMENT TERHADAP DESTINATION LOYALTY PADA PASAR SEMAWIS. , UNSPECIFIED, UNSPECIFIED
Text (Cover)
- Published Version
Download (14kB)
Download (14kB)
Text (Abstrak (Inggris))
- Published Version
Download (6kB)
Download (6kB)
Text (Abstrak (Indonesia))
- Published Version
Download (6kB)
Download (6kB)
Text (Daftar Isi)
- Published Version
Download (42kB)
Download (42kB)
Text (Daftar Pustaka)
- Published Version
Download (86kB)
Download (86kB)
Text (Fulltext PDF Bookmarks)
Restricted to Repository staff only
Download (915kB) | Request a copy
Restricted to Repository staff only
Download (915kB) | Request a copy
Abstract
Penelitian ini bertujuan untuk membangun sebuah model konseptual yang akan digunakan untuk menganalisis variabel-variabel guna mengisi kesenjangan
antara destination authenticity terhadap destination loyalty. Penelitian ini menggunakan self-congruence theory sebagai dasar teori dalam melakukan
analisis. Sampel penelitian ini adalah pengunjung yang sduah pernah mengunjungi Pasar Semawis setidaknya dua kali. Penelitian ini menggunakan sampel sebanyak
164 responden dengan metode purposive sampling dengan teknik pengumpulan
data menggunakan kuesioner. Penelitian ini merupakan penelitian kuantitatif
dengan teknik analisis yang digunakan untuk menganalisis data adalah Structural
Equation Modelling (SEM) dengan menggunakan program AMOS. Berdasarkan
analisis data, hasil yang diperoleh adalah semua hipotesis diterima, yaitu : (1)
destination authenticity berpengaruh positif terhadap destination image; (2)
destination image berpengaruh positif terhadap destination loyalty; (3) memory
value berpengaruh positif terhadap destination attachment; (4) destination
attachment berpengaruh positif terhadap destination image (5) destination
attachment berpengaruh terhadap destination loyalty
Keywords : | Destination Authenticity, Destination Image, Memory Value, Destination Attachment, Destination Loyalty, Self-Congruence Theory, Destination Authenticity, Destination Image, Memory Value, Destination Attachment, Destination Loyalty, Self-Congruence Theory |
---|---|
Journal or Publication Title: | UNSPECIFIED |
Volume: | UNSPECIFIED |
Number: | UNSPECIFIED |
Item Type: | Thesis (Masters) |
Subjects: | Manajemen |
Depositing User: | Aghnia Amalia |
Date Deposited: | 23 Apr 2021 04:53 |
Last Modified: | 23 Apr 2021 04:53 |
URI: | https://repofeb.undip.ac.id/id/eprint/8164 |