AFIF, Rizqi Maula and PERDHANA, Mirwan Surya,(22 November 2021), ANALISIS PENGARUH PERSEPSI KUALITAS, PERSEPSI HARGA, CITRA MEREK, PROMOSI, DAN LOKASI TERHADAP KEPUTUSAN PEMBELIAN KONSUMEN PT GSB. , UNSPECIFIED, UNSPECIFIED
Text (Cover)
- Published Version
Download (72kB)
Download (72kB)
Text (Abstrak (Inggris))
- Published Version
Download (55kB)
Download (55kB)
Text (Abstrak (Indonesia))
- Published Version
Download (55kB)
Download (55kB)
Text (Daftar Isi)
- Published Version
Download (114kB)
Download (114kB)
Text (Daftar Pustaka)
- Published Version
Download (193kB)
Download (193kB)
Text (Fulltext PDF Bookmarks)
Restricted to Repository staff only
Download (5MB) | Request a copy
Restricted to Repository staff only
Download (5MB) | Request a copy
Abstract
Tujuan utama dari penelitian ini adalah untuk menganalisis faktor-faktor
yang mempengaruhi keputusan pembelian dari rumah subsidi yang dikembangkan
oleh PT.GSB di Jepara. Hal ini berdasarkan penjualan rumah subsidi PT.GSB yang
tidak konsisten dari tahun ke tahun. Penelitian ini diharapkan mampu memberikan
gambaran tentang bagaimana cara meningkatkan penjualan rumah subsidi PT.GSB
dengan melihat Keputusan Pembelian konsumen. Dari hasil penelitian terdahulu
yang tidak konsisten, dapat dibuat riset gap yang menunjukkan adanya
kemungkinan pengaruh persepsi kualitas, persepsi harga, citra merek, promosi, dan
lokasi terhadap keputusan pembelian. Tujuan penelitian ini adalah untuk
menganalisis pengaruh persepsi kualitas, persepsi harga, citra merek, promosi, dan
lokasi terhadap keputusan pembelian konsumen PT.GSB.
Populasi penelitian yang digunakan adalah seluruh konsumen PT.GSB.
jumlah responden dalam penelitian ini sebanyak 150 konsumen PT.GSB yang telah
melakukan pembelian rumah subsidi. Metode pengumpulan sampel menggunakan
metode sampel acak. Pengumpulan data menggunakan kuesioner. Metode analisis
data yang digunakan adalah analisis regresi berganda.
Hasil dari penelitian ini menunjukan bahwa persepsi kualitas, persepsi
harga, citra merek, promosi, dan lokasi berpengaruh signifikan terhadap keputusan
pembelian konsumen (57,2%). Peningkatan pada faktor-faktor tersebut akan
meningkatkan keputusan pembelian konsumen rumah subsidi PT.GSB.
Keywords : | Purchase decision, Perceived Quality, Perceived Price, Brand Image, Promotion, Location., keputusan pembelian, persepsi kualitas, persepsi harga, citra merek, promosi, lokasi |
---|---|
Journal or Publication Title: | UNSPECIFIED |
Volume: | UNSPECIFIED |
Number: | UNSPECIFIED |
Item Type: | Thesis (Masters) |
Subjects: | Manajemen |
Depositing User: | Rizqi maula afif ajillia |
Date Deposited: | 07 Jan 2022 02:24 |
Last Modified: | 07 Jan 2022 03:03 |
URI: | https://repofeb.undip.ac.id/id/eprint/10020 |