AKSA, Aksa and MANGUNWIHARDJO, Suyudi and SOFIAN, Syuhada,(17 February 2017), ANALISIS STRATEGI JASA ANGKUTAN BERBASIS PELAYANAN (Studi Empiris Operator Sekaligus Pemilik MPU di Kota Semarang). , UNSPECIFIED, UNSPECIFIED
Text (Cover)
- Published Version
Download (591kB)
Download (591kB)
Text (Abstrak (Inggris))
- Published Version
Download (592kB)
Download (592kB)
Text (Abstrak (Indonesia))
- Published Version
Download (593kB)
Download (593kB)
Text (Daftar Isi)
- Published Version
Download (610kB)
Download (610kB)
Text (Daftar Pustaka)
- Published Version
Download (600kB)
Download (600kB)
Text (Fulltext PDF Bookmarks)
Restricted to Repository staff only
Download (1MB) | Request a copy
Restricted to Repository staff only
Download (1MB) | Request a copy
Abstract
Mobil Penumpang Umum (MPU) merupakan sistim pengoperasian
angkutan yang beropersi yang terdiri dari armada dengan ukuran bus besar untuk
angkutan utama, bus sedang untuk angkutan cabang serta bus kecil untuk angkutan
ranting. Dalam pengopersian MPU pelayanan terhadap pengguna jasa merupakan
prioritas utama yang harus diperhatikan dan dilaksanakan dengan baik operator
sekaligus pemilik MPU. Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui dan
menganalisa seberapa besar tingkat harapan operator sekaligus pemilik MPU dan
pengguna jasa terhdapa kinerja strategi bisnis berbasis pelayanan pada MPU di
Kota Semarang atas persepsi kualitas pelayanan,tariff dan trayek. Analisa tingkat
kepentingan dan kinerja dalam lima dimensi kualitas pelayanan terdiri dari
kehandalan (Reliability), dayatanggap (Responsiveness), jaminan (Assurances),
empati (Empathy), bukti fisik (Tangibel) serta persepsi tariff dan trayek untuk
mengukur harapan dan kinerja MPU.
Analisis data penelitian ini dilakukan dengan metode deskriptif
kualitatif untuk menjawap rumusan masalah bagaimana tingkat harapan operator
sekaligus pemilik MPU dan pengguna jasa terhadap kinerja strategi bisnis berbasis
pelayanan atas persepsi kualitas pelayanan, tariff dan trayek, maka digunakan “
Importance Performance Analysis” dengan diagram Cartesius, dengan jumlah
sampel penelitian 200 responden yang terdiri dari 100 responden pengguna jasa
MPU di Kota Semarang dan 100 responden operator sekaligus pemilik MPU di
Kota Semarang.
Hasil penelitian tingkat harapan maupun kinerja operator sekaligus
pemilik MPU di Kota Semarang sebagian besar hasilnya belum sesuai dengan
harapan pengguna maupun operator sekaligus pemilik di Kota Semarang. Sehingga
operator sekaligus pemilik MPU segera dapat membuat strategi untuk perbaikan
kekurangan terutama pada dimensi kehandalan (reliability) dan bukti fisik
(tangibel) yang berada pada kuadran A (prioritas utama) untuk persepsi pelayanan
dan untuk persepsi trayek pada kuadran C (prioritas rendah)
Keywords : | Keywords: Importance Performance Analysis (IPA), Perception of Service Quality, Perception of Tariff, and Perception of Route, Kata Kunci : Importance Performance Analysis (IPA), Persepsi Kualitas Pelayanan,Persepsi Tarif dan Persepsi Trayek |
---|---|
Journal or Publication Title: | UNSPECIFIED |
Volume: | UNSPECIFIED |
Number: | UNSPECIFIED |
Item Type: | Thesis (Masters) |
Subjects: | Manajemen |
Depositing User: | Handri Herawati |
Date Deposited: | 17 Feb 2022 08:27 |
Last Modified: | 17 Feb 2022 08:27 |
URI: | https://repofeb.undip.ac.id/id/eprint/10256 |