HASANAH, Nurul Laili and MUHARAM, Harjum and MAWARDI, Wisnu,(19 January 2018), ANALISIS KINERJA KEUANGAN BANK UMUM DENGAN PENDEKATAN EVA (Studi pada BUSN Devisa dan BPD yang Terdaftar di BEI periode Tahun 2011-2015). , UNSPECIFIED, UNSPECIFIED
Text (Cover)
- Published Version
Download (963kB)
Download (963kB)
Text (Abstrak (Inggris))
- Published Version
Download (951kB)
Download (951kB)
Text (Abstrak (Indonesia))
- Published Version
Download (951kB)
Download (951kB)
Text (Daftar Isi)
- Published Version
Download (951kB)
Download (951kB)
Text (Daftar Pustaka)
- Published Version
Download (1MB)
Download (1MB)
Text (Fulltext PDF Bookmarks)
Restricted to Repository staff only
Download (2MB) | Request a copy
Restricted to Repository staff only
Download (2MB) | Request a copy
Abstract
Pemantauan atas pendapatan dan pengeluaran dana yang dimiliki selalu
dilakukan oleh sebuah perusahaan salah satunya melalui perencanaan keuangan.
Melalui pemantauan atas pendapatan dan pengeluaran tersebut maka perusahaan
akan dapat merencanakan berbagai tindakan yang diperlukan manakala
perusahaan mengalami keuntungan ataupun kerugian dari hasil aktivitas
operasionalnya. Hasil kajian teoritis mengarahkan studi ini mengembangkan
model dengan tujuh variabel penelitian yang meliputi Capital Adequacy Ratio,
ukuran perusahaan, Pertumbuhan kredit, Loan to Deposit Ratio, Modal sendiri,
CEO Perempuan, Rapat Komite Audit dan Economic Value Added.
Data-data mengenai Capital Adequacy Ratio, ukuran perusahaan,
Pertumbuhan kredit, Loan to Deposit Ratio, Modal sendiri, CEO Perempuan,
Rapat Komite Audit dan Economic Value Added melalui perusahaan perbankan
yang terdiri atas BUSN Devisa dan BPD yang terdaftar di BEI pada periode
2011sampai dengan 2015. Data yang diperoleh selanjutnya dianalisis dengan
menggunakan analisis regresi linier berganda.
Hasil penelitian menyatakan bahwa: 1) Capital Adequacy Ratio dengan
nilai 0,002 terbukti berpengaruh signifikan terhadap Economic Value Added.
2)Ukuran perusahaan dengan nilai 0,021 terbukti berpengaruh signifikan terhadap
Economic Value Added. 3) Pertumbuhan kredit dengan nilai signifikansi 0,000
terbukti berpengaruh signifikan terhadap Economic Value Added. 4) Loan to
Deposit Ratio dengan nilai signifikansi 0,000 terbukti berpengaruh signifikan
terhadap Economic Value Added. 5) modal sendiri dengan nilai signifikansi 0,229
tidak berpengaruh terhadap Economic Value Added. 6) CEO perempuan terbukti
tidak berpengaruh terhadap Economic Value Added. Hal ini dibuktikan dengan
nilai hasil signifikansi 0,397 dimana nilainya lebih besar dari 0,05. 7) Jumlah
rapat komite audit tidak terbukti berpengaruh terhadap Economic Value Added.
Hal ini dibuktikan dengan hasil nilai signifikansi 0,669 dimana angka tersebut
lebih besar dari 0,05.
Keywords : | Capital Adequacy Ratio, Firm Size, Credit Growth, Loan to Deposit Ratio, Equity, CEO Female, Audit Committee Meetings, Economic Value Added, Capital Adequacy Ratio, ukuran perusahaan, Pertumbuhan kredit, Loan to Deposit Ratio, Modal sendiri, CEO Perempuan, Rapat Komite Audit dan Economic Value Added. |
---|---|
Journal or Publication Title: | UNSPECIFIED |
Volume: | UNSPECIFIED |
Number: | UNSPECIFIED |
Item Type: | Thesis (Masters) |
Subjects: | Manajemen |
Depositing User: | Mohamad Sulamul Hadi |
Date Deposited: | 12 Jul 2022 04:16 |
Last Modified: | 12 Jul 2022 04:16 |
URI: | https://repofeb.undip.ac.id/id/eprint/11122 |