ADI, Hanif Prasetya Adi and SUHARNOMO, Suharnomo,(4 March 2024), Pengaruh Organizational Citizenship Behaviour, Psychological Capital dan Work Engangement Terhadap Turnover Intention (Studi Pada Karyawan Bank Mandiri KCP Pandanaran). , UNSPECIFIED, UNSPECIFIED
Text (Cover)
- Published Version
Download (53kB)
Download (53kB)
Text (Abstrak (Inggris))
- Published Version
Download (10kB)
Download (10kB)
Text (Abstrak (Indonesia))
- Published Version
Download (10kB)
Download (10kB)
Text (Daftar Isi)
- Published Version
Download (111kB)
Download (111kB)
Text (Daftar Pustaka)
- Published Version
Download (204kB)
Download (204kB)
Text (Fulltext PDF Bookmarks)
Restricted to Repository staff only
Download (2MB) | Request a copy
Restricted to Repository staff only
Download (2MB) | Request a copy
Abstract
Turnover Intention muncul ketika karyawan merasa ingin keluar dari tempat kerja mereka. Penelitian ini menginvestigasi dampak Organizational Citizenship Behaviour, Psychological Capital dan Work Engagement terhadap Turnover Intention pada karyawan PT Bank Mandiri KCP Pandanaran. Penelitian dapat memberikan pemahaman yang berharga kepada manajer sumber daya manusia dan pihak-pihak terkait dalam organisasi untuk merancang strategi yang dapat mengurangi tingkat turnover, meningkatkan tingkat retensi karyawan, meningkatkan kesejahteraan keseluruhan organisasi serta dapat digunakan sebagai referensi terhadap penelitian selanjutnya.
Penelitian ini menggunakan metode kuantitatif dengan desain studi cross sectional. Populasi dan sample dalam penelitian ini adalah 70 karyawan PT Bank Mandiri KCP Pandanaran dengan teknik sampling jenuh. Teknik pengumpulan data dalam penelitian menggunakan metode sensus dengan menggunakan kuesioner sebagai alat pengumpulan data. Variabel dalam penelitian ini adalah Organizational Citizenship Behaviour (X1), Psychological Capital (X2), Work Engagement (X3), dan Turnover Intention (Y). Teknik analisis menggunakan analisis regresi linier berganda, uji t, uji F, uji korelasi Pearson, dan uji determinasi dengan bantuan IBM SPSS 26 for Windows.
Hasil penelitian ini menunjukkan Organizational Citizenship Behaviour dan Psychological Capital berpengaruh negatif dan signifikan terhadap Turnover Intention, sedangkan Work Engagement tidak memiliki pengaruh signifikan terhadap Turnover Intention.
Keywords : | Organizational Citizenship Behaviour, Psychological Capital, Work Engagement, Turnover Intention., Organizational Citizenship Behaviour, Psychological Capital, Work Engagement, Turnover Intention. |
---|---|
Journal or Publication Title: | UNSPECIFIED |
Volume: | UNSPECIFIED |
Number: | UNSPECIFIED |
Item Type: | Thesis (Undergraduate) |
Subjects: | Manajemen |
Depositing User: | Hanif Prasetya Adi |
Date Deposited: | 15 Mar 2024 02:30 |
Last Modified: | 15 Mar 2024 02:30 |
URI: | https://repofeb.undip.ac.id/id/eprint/13973 |