ANALISIS HUBUNGAN KAUSALITAS ANTARA VARIABEL INVESTASI, EKSPOR, DAN PDB DI INDONESIA PADA PERIODE 1970-2013

SA'RONI, Mohamad Mizan and FIRMANSYAH, Firmansyah,(3 May 2016), ANALISIS HUBUNGAN KAUSALITAS ANTARA VARIABEL INVESTASI, EKSPOR, DAN PDB DI INDONESIA PADA PERIODE 1970-2013. , UNSPECIFIED, UNSPECIFIED

[thumbnail of 16.S- Fulltext PDF Bookmarks- 12020111130065.pdf] Text
Restricted to Repository staff only

Download (2MB) | Request a copy

Abstract

Penelitian ini menganalisa hubungan timbal balik antara Foreing Direct Invesment (FDI), ekspor, dan Produk Domestik Bruto (PDB). Penelitian ini dilakukan di Indonesia dengan mengambil sampel pada periode tahun 1970-2013, mengunakan uji kausalitas Granger, Vector Autoregression (VAR), dan Impulse Response Fuction (IRF). IRF digunakan untuk mengetahui bagaimana dampak suatu variabel jika ada guncangan dari variabel lain. Uji stasionaritas diuji menggunakan Augmented Dickey Fuller (ADF). Dengan mengetahui hubungan antara variabel tadi, penelitian ini diharapkan dapat memberi masukan kepada pmerintah dalam mengambil suatu kebijakan. Hasil dari uji kausalitas Granger menemukan bahwa PDB dengan FDI memiliki hubungan kausalitas, FDI dengan ekspor juga memiliki hubungan kausalitas, akan tetapi PDB dengan ekspor hanya memiliki hubugan satu arah. Hasil dari uji IRF menujukan PDB dengan FDI merupakan variabel yang menjadi sorotan utama, karena ketika ada goncangan pada variabel PDB maka dampak kepada variabel FDI sangat fluktuatif dan membutuhkan waktu yang lama untuk kembali menuju keseimbangan.
Keywords : GDP, FDI, export, Granger causality, VAR, IRF., PDB, FDI, ekspor, kuasalitas Granger, VAR, IRF.
Journal or Publication Title: UNSPECIFIED
Volume: UNSPECIFIED
Number: UNSPECIFIED
Item Type: Thesis (Undergraduate)
Subjects: Ekonomi Pembangunan
Depositing User: Mohamad Sulamul Hadi
Date Deposited: 05 Mar 2020 12:31
Last Modified: 05 Mar 2020 12:31
URI: https://repofeb.undip.ac.id/id/eprint/3468

Actions (login required)

View Item
View Item