PENGARUH ETHICAL CLIMATE, PADA KOMITMEN ORGANISASI DENGAN ORGANIZATIONAL-PROFESSIONAL CONFLICT SEBAGAI VARIABEL INTERVENING (Studi Empiris pada Kantor Akuntan Publik dan Akuntan Pemerintah di Wilayah Semarang)

SARANELA, Merry Christsilna and LAKSITO, Herry,(2011), PENGARUH ETHICAL CLIMATE, PADA KOMITMEN ORGANISASI DENGAN ORGANIZATIONAL-PROFESSIONAL CONFLICT SEBAGAI VARIABEL INTERVENING (Studi Empiris pada Kantor Akuntan Publik dan Akuntan Pemerintah di Wilayah Semarang). , UNSPECIFIED, UNSPECIFIED

[thumbnail of 16. S - Fulltext PDF Bookmarks - C2C607097.pdf] Text
Restricted to Repository staff only

Download (1MB) | Request a copy

Abstract

Penelitian ini bertujuan untuk menguji secara empiris pengaruh ethical climate dan organizational-professional conflict (OPC) terhadap organizational commitment (OC) pada persepsi akuntan di kantor akuntan publik dan BPKP. Variabel yang digunakan dalam penelitian ini adalah ethical climate sebagai variabel bebas. Variabel ini dipilih karena dimensi dari ethical climate mempengaruhi persepsi akuntan mengenai iklim didalam instansinya. Penelitian ini berdasarkan persepsi 83 akuntan profesional dalam KAP maupun BPKP. Metode pengambilan data primer yang digunakan adalah metode kuesioner. Teknik analisis data yang digunakan dalam penelitian ini adalah teknik alalisis regresi berganda. Hasil dari pengujian hipotesis di dalam penelitian ini menunjukkan bahwa beberapa dimensi tertentu dari ethical climate berpengaruh signifikan dan positif terhadap OPC. Dan beberapa dimensi ethical climate berpengaruh signifikan dan negatif terhadap OC
Keywords : Ethical climate, Organizational-Professional Conflict, Organizational Commitment, Ethical climate, Organizational-Professional Conflict, Organizational Commitment
Journal or Publication Title: UNSPECIFIED
Volume: UNSPECIFIED
Number: UNSPECIFIED
Item Type: Thesis (Undergraduate)
Subjects: Akuntansi
Depositing User: Gunawan Gunawan
Date Deposited: 01 Jul 2020 06:27
Last Modified: 01 Jul 2020 06:27
URI: https://repofeb.undip.ac.id/id/eprint/5245

Actions (login required)

View Item
View Item