ADRIANI, Irma and SYAFRUDDIN, Muchamad,(4 July 2011), PENGARUH INVESTMENT OPPORTUNITY SET DAN MEKANISME CORPORATE GOVERNANCE TERHADAP KUALITAS LABA DAN NILAI PERUSAHAAN (Studi Pada Perusahaan Manufaktur Yang Terdaftar Di Bursa Efek Indonesia Tahun 2005-2009). , UNSPECIFIED, UNSPECIFIED
Text
- Published Version
Download (47kB)
Download (47kB)
Text
- Published Version
Download (30kB)
Download (30kB)
Text
- Published Version
Download (31kB)
Download (31kB)
Text
- Published Version
Download (38kB)
Download (38kB)
Text
- Published Version
Download (50kB)
Download (50kB)
Text
Restricted to Repository staff only
Download (1MB) | Request a copy
Restricted to Repository staff only
Download (1MB) | Request a copy
Abstract
Tujuan dari penelitian ini adalah untuk menguji pengaruh Investment
Opportunity Set (IOS) dan mekanisme corporate governance (komite audit
independen, komisaris independen, kepemilikan institusional, dan kepemilikan
manajerial) terhadap kualitas laba dan nilai perusahaan. Penelitian ini juga menguji
pengaruh kualitas laba terhadap nilai perusahaan.
Penelitian ini menggunakan sampel dari 130 perusahaan yang terdaftar di
Bursa Efek Indonesia, dengan menggunakan purposive sampling yang menerbitkan
laporan keuangan dari tahun 2005-2009. Metode analisis dari penelitian ini
menggunakan analisis regresi berganda.
Hasil dari penelitian ini menunjukkan bahwa (1) kualitas laba tidak
berpengaruh signifikan terhadap nilai perusahaan, (2) Investment Opportunity Set
(IOS) tidak mempunyai pengaruh yang signifikan terhadap kualitas laba tetapi
mempunyai pengaruh yang signifikan terhadap nilai perusahaan, (3) komite audit
independen tidak mempunyai pengaruh yang signifikan terhadap kualitas laba, tetapi
mempunyai pengaruh yang signifikan terhadap nilai perusahaan, (4) komisaris
independen mempunyai pengaruh yang signifikan terhadap kualitas laba, tetapi tidak
mempunyai pengaruh yang signifikan terhadap nilai perusahaan, (5) kepemilikan
institusional mempunyai pengaruh yang signifikan terhadap kualitas laba, tetapi tidak
mempunyai pengaruh yang sihnifikan terhadap nilai perusahaan, (6) kepemilikan
manajerial mempunyai pengaruh yang signifikan terhadap kualitas laba dan nilai
perusahaan, dan (7) secara simultan Investment Opportunity Set (IOS), komite audit
independen, komisaris independen, kepemilikan institusional, dan kepemilikan
manajerial berpengaruh terhadapkualitas laba dan nilai perusahaan.
Keywords : | Investment Opportunity Set (IOS), corporate governance mechanism, earnings quality, firm value, Investment Opportunity Set (IOS), mekanisme corporate governance, kualitas laba, nilai perusahaan |
---|---|
Journal or Publication Title: | UNSPECIFIED |
Volume: | UNSPECIFIED |
Number: | UNSPECIFIED |
Item Type: | Thesis (Undergraduate) |
Subjects: | Akuntansi |
Depositing User: | Arief Eryka Zendy |
Date Deposited: | 10 Jul 2020 08:45 |
Last Modified: | 10 Jul 2020 08:45 |
URI: | https://repofeb.undip.ac.id/id/eprint/5714 |