SIAGIAN, Altito R and MIYASTO, Miyasto,(1 October 2010), DAMPAK DESENTRALISASI FISKAL TERHADAP PERTUMBUHAN EKONOMI DAERAH DAN KETIMPANGAN WILAYAH (STUDI KASUS PROPINSI JAWA BARAT). , UNSPECIFIED, UNSPECIFIED
Text
Download (149kB)
Download (149kB)
Text
Download (139kB)
Download (139kB)
Text
Download (138kB)
Download (138kB)
Text
Download (144kB)
Download (144kB)
Text
Download (124kB)
Download (124kB)
Text
Restricted to Repository staff only
Download (888kB) | Request a copy
Restricted to Repository staff only
Download (888kB) | Request a copy
Abstract
Penelitian ini bertujuan untuk menganalisis dampak pelaksanaan
desentralisasi fiskal terhadap pertumbuhan ekonomi daerah dan ketimpangan
wilayah pada 25 kabupaten/kota di Propinsi Jawa Barat selama lima tahun periode
pelaksanaan, yaitu dari tahun 2004-2008. Variabel yang diteliti pengaruhnya
terhadap pertumbuhan ekonomi daerah adalah derajat desentralisasi fiskal, rasio
pajak daerah, jumlah tenaga kerja, dan tingkat aglomerasi dari 25 kabupaten/kota
di Propinsi Jawa Barat. Sementara untuk ketimpangan wilayah variabel yang
diteliti adalah derajat desentralisasi fiskal, rasio pajak daerah, jumlah tenaga kerja,
dan tingkat aglomerasi, serta tingkat pertumbuhan ekonomi dari 25
kabupaten/kota di Propinsi Jawa Barat, dengan menggunakan persamaan model
simultan berulang (recursive model).
Hasil analisis menyimpulkan bahwa desentralisasi fiskal berpengaruh
positif dan signifikan secara statistik sebesar 211.3880 terhadap pertumbuhan
ekonomi daerah pada 25 kabupaten/kota di Propinsi Jawa Barat. Sementara itu
untuk ketimpangan wilayah, desentralisasi fiskal berpengaruh negatif dan
signifikan secara statistik sebesar 287.8996 ketimpangan wilayah antar
kabupaten/kota di Propinsi Jawa Barat. Selama 5 tahun pelaksanaan desentralisasi
fiskla di Propinsi Jawa Barat secara empirik dapat dibuktikan bahwa pertumbuhan
ekonomi dari 25 kabupaten/kota di Propinsi Jawa Barat meningkat tiap tahunnya,
tetapi grafik pertumbuhan ekonomi meningkat tiap tahunnya justru meningkatkan
ketimpangan wilayah yang terjadi antar kabupaten/kota di propinsi Jawa Barat
Keywords : | Fiscal decentralization, Regional Economic Growth, Regional Disparities, Desentralisasi Fiskal, Pertumbuhan Ekonomi Daerah, Ketimpangan Wilayah |
---|---|
Journal or Publication Title: | UNSPECIFIED |
Volume: | UNSPECIFIED |
Number: | UNSPECIFIED |
Item Type: | Thesis (Undergraduate) |
Subjects: | Ekonomi Pembangunan |
Depositing User: | Elok Inajati |
Date Deposited: | 03 Sep 2020 06:53 |
Last Modified: | 03 Sep 2020 06:53 |
URI: | https://repofeb.undip.ac.id/id/eprint/6758 |