UTOMO, Nathashia Widhiyanti and SUFIAN, Syuhada,(2 August 2012), ANALISIS PENGARUH BRAND COMMUNITY TERHADAP WORD OF MOUTH PADA BLACK MOTOR COMMUNITY. , UNSPECIFIED, UNSPECIFIED
Text (Cover)
- Published Version
Download (17kB)
Download (17kB)
Text (Abstract (Inggris))
- Published Version
Download (13kB)
Download (13kB)
Text (Abstrak (Indonesia))
- Published Version
Download (626kB)
Download (626kB)
Text (Daftar isi)
- Published Version
Download (21kB)
Download (21kB)
Text (Daftar Pustaka)
- Published Version
Download (23kB)
Download (23kB)
Text (Fulltext PDF Bookmarks)
Restricted to Repository staff only
Download (659kB) | Request a copy
Restricted to Repository staff only
Download (659kB) | Request a copy
Abstract
Pada saat konsumen ingin dianggap sebagai individu yang utuh, maka
pemasar harus lebih humanistis dalam praktek pemasarannya. Sistem yang
diperlukan adalah strategi pemasaran yang sering disebut New Wave Marketing.
Promosi dilakukan dengan memfokuskan event sebagai kekuatan utamanya, yaitu
melibatkan publik secara langsung dalam event yang digelar (Brand Activation),
akan semakin memperkuat hasil dari proses penanaman brand ke benak publik
(mempengaruhi psikologis public secara komunal). Prinsip New Wave Marketing
inilah yang diadopsi oleh Djarum Black sebagai spesifikasi dalam proses
pembangunan brand-nya. Berkenaan dengan komunitas tersebut, maka penelitian
ini mengambil topik Analisis Pengaruh Brand Community Terhadap Word
Of Mouth Pada Black Motor Community.
Populasi penelitian adalah seluruh komunitas Black Motor Community
yang ada di Indonesia. Jumlah sampel adalah sebanyak 130 yang memenuhi
persyaratan analisis data dengan menggunakan Structural Equation Modelling
(SEM) dengan Program AMOS 19. Langkah analisis data menggunakan tujuh
langkah SEM yang disarankan oleh Hair et.al.
Hasil analisis data menunjukkan bahwa model menjadi fit dengan
mengkorelasikan dua buah error pada konstruk Brand Community. Kelayakan
model ditunjukkan dengan nilai Chi Square , GFI, Cmin/df, RMSEA, TLI dan
CFI . akan tetapi nilai AGFI dinyatakan fit secara marjinal. Uji hipotesis
memberikan hasil bahwa Resonansi Merek dan Emotional Branding mempunyai
pengaruh signifikan terhadap Brand Community. Dan Brand Community
mempunyai pengaruh signifikan terhadap Words of Mouth. Hasil penelitian ini
menunjukkan bahwa event dapat menjadi sarana yang efektif dalam pemasaran
terutama dalam meningkatkan pengguna suatu produk baru.
Keywords : | Brand resonance, emotional branding, brand community, words of mouth, Black Motor Community, resonansi merek, emotional branding, brand community, words of mouth, komunitas Black Motor Community |
---|---|
Journal or Publication Title: | UNSPECIFIED |
Volume: | UNSPECIFIED |
Number: | UNSPECIFIED |
Item Type: | Thesis (Masters) |
Subjects: | Manajemen |
Depositing User: | Eriana Ringgowati |
Date Deposited: | 03 Nov 2020 08:21 |
Last Modified: | 03 Nov 2020 08:21 |
URI: | https://repofeb.undip.ac.id/id/eprint/7535 |