ANALISIS LITERASI KEUANGAN PENGUSAHA MUDA DI KABUPATEN KENDAL JAWA TENGAH

LAMI', Dziyaul and FIRMANSYAH, Firmansyah and AMINATA, Jaka,(11 December 2019), ANALISIS LITERASI KEUANGAN PENGUSAHA MUDA DI KABUPATEN KENDAL JAWA TENGAH. , UNSPECIFIED, UNSPECIFIED

[thumbnail of Cover] Text (Cover) - Published Version
Download (2MB)
[thumbnail of Abstrak (Inggris)] Text (Abstrak (Inggris)) - Published Version
Download (2MB)
[thumbnail of Abstrak (Indonesia)] Text (Abstrak (Indonesia)) - Published Version
Download (2MB)
[thumbnail of Daftar Isi] Text (Daftar Isi) - Published Version
Download (2MB)
[thumbnail of Daftar Pustaka] Text (Daftar Pustaka) - Published Version
Download (2MB)
[thumbnail of Fulltext PDF Bookmarks] Text (Fulltext PDF Bookmarks)
Restricted to Repository staff only

Download (2MB) | Request a copy

Abstract

Literasi keuangan sangat penting bagi pengusaha muda agar mampu mengelola sumber daya ekonomi dan keuangan untuk keberlangsungan usahanya. Literasi keuangan yang baik akan mendorong pengusaha dapat mengakses pembiayaan-pembiayaan dari lembaga keuangan maupun investor. Oleh karena itu, penelitian ini bertujuan untuk menganalisis faktor-faktor yang mempengaruhi literasi keuangan pengusaha muda. Penelitian ini menggunakan metode Ordinal Logistic Regression. Data penelitian yang digunakan adalah data primer dengan jenis data cross section. Jumlah responden dalam penelitian ini adalah 86 pengusaha muda di Kabupaten Kendal, penentuan sampel menggunakan rumus slovin. Metode pengambilan sampel menggunakan random sampling. Variabel independen yang digunakan dalam penelitian ini adalah Jenis Kelamin, Tingkat Pendidikan, Pendapatan, Status Perkawinan, Lama Usaha, dan variabel dependen yang digunakan adalah Literasi Keuangan. Hasil penelitian menyimpulkan bahwa rata-rata tingkat literasi keuangan pengusaha muda di Kabupaten Kendal tergolong sedang atau sufficient literate dengan persentase sebesar 51,2%. Variabel tingkat pendidikan dan pendapatan berpengaruh signifikan terhadap literasi keuangan, sedangkan variabel jenis kelamin, status perkawinan, dan lama usaha tidak berpengaruh signifikan terhadap literasi keuangan pengusaha muda di Kabupaten Kendal.
Keywords : financial literacy, gender, level of education, income, marital status, length of business., literasi keuangan, jenis kelamin, tingkat pendidikan, pendapatan, status perkawinan, lama usaha.
Journal or Publication Title: UNSPECIFIED
Volume: UNSPECIFIED
Number: UNSPECIFIED
Item Type: Thesis (Masters)
Subjects: Ekonomi Pembangunan
Depositing User: Yuwono Yuwono
Date Deposited: 29 Nov 2021 04:03
Last Modified: 29 Nov 2021 04:03
URI: https://repofeb.undip.ac.id/id/eprint/9655

Actions (login required)

View Item
View Item