Pengaruh Emisi Gas Rumah Kaca Sebagai Indikator Kinerja Lingkungan dan Pengungkapan Lingkungan Terhadap Nilai Perusahaan

KHANZA, Shabrina and PRASETYO, Andrian Budi,(27 December 2021), Pengaruh Emisi Gas Rumah Kaca Sebagai Indikator Kinerja Lingkungan dan Pengungkapan Lingkungan Terhadap Nilai Perusahaan. , UNSPECIFIED, UNSPECIFIED

[thumbnail of Cover] Text (Cover) - Published Version
Download (33kB)
[thumbnail of Abstrak (Inggris)] Text (Abstrak (Inggris)) - Published Version
Download (111kB)
[thumbnail of Abstrak (Indonesia)] Text (Abstrak (Indonesia)) - Published Version
Download (10kB)
[thumbnail of Daftar Isi] Text (Daftar Isi) - Published Version
Download (29kB)
[thumbnail of Daftar Pustaka] Text (Daftar Pustaka) - Published Version
Download (134kB)
[thumbnail of Fulltext PDF Bookmarks] Text (Fulltext PDF Bookmarks)
Restricted to Repository staff only

Download (1MB) | Request a copy

Abstract

Penelitian ini bertujuan untuk menguji pengaruh kinerja lingkungan perusahaan dan pengungkapan manajemen lingkungan pada nilai pasar perusahaan. Penelitian ini menggunakan emisi gas rumah kaca sebagai indikator kinerja lingkungan dan penilaian oleh Carbon Disclosure Project(CDP) sebagai indikator pengungkapan lingkungan. Penelitian ini menggunakan Market Value of Equity untuk menjelaskan nilai pasar perusahaansebagai variabel dependen. Data yang digunakan dalam penelitian ini merupakan data sekunder dari laporan tahunan perusahaan terdaftar dalam Bursa Efek Indonesia yang diakses melalui Bloomberg Terminal dan laman Bursa Efek Indonesia. Penelitian ini menggunakan data dari tahun 2011 sampai dengan 2017. Peneliti menggunakan metode purposive sampling dan berhasil mengumpulkan data sampel sebanyak 42 data. Hasil penelitian menunjukan bahwa emisi gas rumah kaca tidak berpengaruh signifikan terhadap penelitian, meskipun menunjukan arah hubungan yang negatif. Pada penelitian juga ditemukan bahwa pengungkapan lingkungan tidak berpengaruh signifikan pada nilai perusahaan. Tidak ditemukan adanya pengaruh hubungan interaktif antara kinerja lingkungan dan pengungkapan lingkungan dengan nilai perusahaan.
Keywords : Greenhouse Gass emissions, environmental performance, environmental disclosure, firm value, emisi gas rumah kaca, kinerja lingkungan, pengungkapan lingkungan, nilai perusahaan
Journal or Publication Title: UNSPECIFIED
Volume: UNSPECIFIED
Number: UNSPECIFIED
Item Type: Thesis (Undergraduate)
Subjects: Akuntansi
Depositing User: Ms Shabrina Khansa
Date Deposited: 04 Jan 2022 03:14
Last Modified: 04 Jan 2022 03:18
URI: https://repofeb.undip.ac.id/id/eprint/9946

Actions (login required)

View Item
View Item