PENGARUH STRESS KERJA TERHADAP PRODUKTIVITAS KERJA MELALUI KEPUASAN KERJA DI PT. MANRU REGENCY

MANURUNG, Dody Iskandar and SUTOPO, Sutopo,(8 December 2017), PENGARUH STRESS KERJA TERHADAP PRODUKTIVITAS KERJA MELALUI KEPUASAN KERJA DI PT. MANRU REGENCY. , UNSPECIFIED, UNSPECIFIED

[thumbnail of 16. S - Fulltext PDF Bookmarks - 12010110130163.pdf] Text
Restricted to Repository staff only

Download (1MB) | Request a copy

Abstract

Sumber daya manusia merupakan aset perusahaan yang penting dan berharga, karena sumber daya manusialah yang akan memberikan kontribusi besar kepada perusahaan. Karyawan melakukan pekerjaannya dan melaksanakan kewajibannya untuk mencapai tujuan serta visi dan misi perusahaan. Tujuan daripada melakukan penelitian ini adalah untuk mengetahui apakah terdapat pengaruh antara stress kerja terhadap produktivitas kerja melalui kepuasan kerja di PT. Manru Regency. Dari sample 58 responden saya menemukan hasil bahwa : (1) terdapat pengaruh yang positif dan signifikan dari stress kerja terhadap produktivitas kerja (2) terdapat pengaruh yang positif dan signifikan dari stress kerja terhadap kepuasan kerja (3) terdapat pengaruh yang positif dan signifikan dari kepuasan kerja terhadap produktivitas kerja.
Keywords : Job Stress, work productivity, job satisfaction., Stress Kerja, Produktivitas kerja, Kepuasan Kerja.
Journal or Publication Title: UNSPECIFIED
Volume: UNSPECIFIED
Number: UNSPECIFIED
Item Type: Thesis (Undergraduate)
Subjects: Manajemen
Depositing User: Heru Prastyo
Date Deposited: 24 Jan 2020 06:56
Last Modified: 24 Jan 2020 06:56
URI: https://repofeb.undip.ac.id/id/eprint/1741

Actions (login required)

View Item
View Item