YASAR, Muhammad Miftah Babil and NUGRAHENI, Rini,(21 August 2017), ANALISIS PENGARUH KEPUASAN GAJI DAN PENGEMBANGAN KARIR TERHADAP KEPUASAN KERJA DAN DAMPAKNYA TERHADAP TURNOVER INTENTION KARYAWAN (Studi Pada Karyawan Kantor Pusat Bank Jateng). , UNSPECIFIED, UNSPECIFIED
Text
- Published Version
Download (163kB)
Download (163kB)
Text
- Published Version
Download (149kB)
Download (149kB)
Text
- Published Version
Download (10kB)
Download (10kB)
Text
- Published Version
Download (136kB)
Download (136kB)
Text
- Published Version
Download (294kB)
Download (294kB)
Text
Restricted to Repository staff only
Download (2MB) | Request a copy
Restricted to Repository staff only
Download (2MB) | Request a copy
Abstract
Turnover intention merupakan sebuah masalah serius dan tidak bisa dianggap
mudah di dalam suatu perusahaan. Di era globalisasi saat ini, masih banyak
perusahaan yang mengalami masalah turnover intention. Masalah ini menyebabkan
banyak karyawan di perusahaan memutuskan untuk pergi atau pindah dari perusahaan
tempat ia bekerja saat ini. Salah satu perusahaan yang mengalami masalah ini adalah
Bank Jateng. Penelitian ini bertujuan untuk menguji dan menganalisis pengaruh
kepuasan gaji dan pengembangan karir terhadap kepuasan kerja serta mengetahui
dampak keduanya terhadap turnover intention di PT. Bank Jateng.
Metode pengumpulan data yang digunakan di dalam penelitian ini adalah
kuesioner dengan sampel 100 orang karyawan kantor pusat Bank Jateng. Penelitian
ini menggunakan metode analisis regresi linier berganda.
Hasil penelitian ini menunjukkan bahwa variabel kepuasan gaji dan
pengembangan karir berpengaruh positif dan signifikan terhadap kepuasan kerja,
keduanya juga memberikan pengaruh negatif dan signifikan terhadap turnover
intention karyawan kantor pusat Bank Jateng. Variabel kepuasan kerja di dalam
penelitian ini, juga memberikan pengaruh negatif dan signifikan terhadap turnover
intention karyawan kantor pusat Bank Jateng. Variabel-variabel tersebut memberikan
pengaruh sebesar 28,8% terhadap kepuasan kerja dan 46,9% terhadap turnover
intention. Sisanya 71,2% untuk variasi kepuasan kerja dan 53,1% untuk variasi
turnover intention dipengaruhi oleh variabel-variabel lain diluar penelitian ini. Dari
hasil analisis jalur menunjukkan bahwa kepuasan kerja tidak memediasi pengaruh
kepuasan gaji terhadap turnover intention dengan nilai t tabel sebesar 1,93, sedangkan
untuk variabel pengembangan karir terbukti dapat dimediasi oleh kepuasan kerja
dengan t tabel sebesar 5,41.
Keywords : | Pay satisfaction, career development, job satisfaction, turnover intention, UNSPECIFIED |
---|---|
Journal or Publication Title: | UNSPECIFIED |
Volume: | UNSPECIFIED |
Number: | UNSPECIFIED |
Item Type: | Thesis (Undergraduate) |
Subjects: | Manajemen |
Depositing User: | Arief Eryka Zendy |
Date Deposited: | 19 Feb 2020 03:48 |
Last Modified: | 19 Feb 2020 03:48 |
URI: | https://repofeb.undip.ac.id/id/eprint/2986 |