MUSTOFA, Muhammad Luthfi Hakhim and MAGNADI, Rizal Hari,(25 June 2019), ANALISIS FAKTOR – FAKTOR TERHADAP KEPUTUSANPEMBELIAN KONSUMEN TOKO MODERN DI KECAMATAN REMBANG (Studi Kasus Di Toko Modern Kecamatan Rembang). , UNSPECIFIED, UNSPECIFIED
Text
Download (2MB)
Download (2MB)
Text
Download (2MB)
Download (2MB)
Text
Download (2MB)
Download (2MB)
Text
Download (2MB)
Download (2MB)
Text
Download (2MB)
Download (2MB)
Text
Restricted to Repository staff only
Download (2MB) | Request a copy
Restricted to Repository staff only
Download (2MB) | Request a copy
Abstract
Dengan semakin meningkatnya taraf hidup masyarakat dan kebutuhan yang dipenuhi, maka kebutuhan masyarakat akan barang semakin meningkat. Pergeseran perilaku konsumen dalam berbelanja saat ini lebih condong untuk memilih di toko modern. Sehingga tujuan dari penelitian ini untuk menganalisis pengaruh faktor - faktor tehadap keputusan pembelian konsumen toko modern di Kecamatan Rembang.
Variabel yang digunakan dalam penelitian ini terdiri dari 4 (empat) variabel independen yaitu faktor budaya (X1), faktor sosial (X2), faktor pribadi (X3) dan faktor psikologis (X4). Dan 1 (satu) variabel dependen yaitu keputusan pembelian (Y). Jumlah sampel yang digunakan dalam penelitian ini adalah Jumlah sampel yang digunakan dalam penelitian ini sebanyak 100 responden yang merupakan konsumen took modern di Kecamatan Rembang. Metode pengambilan sampel menggunakan non probability sampling dengan menggunakan metode accidental sampling. Dalam pengumpulan data digunakan adalah kuesioner dengan menggunakan skala Likert. Penelitian ini menggunakan uji instrumen dan analisis regresi linier berganda untuk menganalisis datanya.
Hasil penelitian ini menyatakan bahwa variabel independen faktor budaya berpengaruh negatif tidak signifikan terhadap keputusan pembelian. Variabel faktor sosial juga berpengaruh positif tidak signifikan. variabel selanjutnya yaitu variabel faktor pribadi dan psikologi berpengaruh positif signifikan terhadap keputusan pembelian.
Keywords : | Culture factor, Social factor, Personal factor, pshycology factor and purchase decision., Faktor Budaya, Faktor Sosial, Faktor Pribadi, Faktor Psikologis dan Keputusan Pembelian. |
---|---|
Journal or Publication Title: | UNSPECIFIED |
Volume: | UNSPECIFIED |
Number: | UNSPECIFIED |
Item Type: | Thesis (Undergraduate) |
Subjects: | Manajemen |
Depositing User: | Nila Nurjanah |
Date Deposited: | 29 Jan 2020 02:25 |
Last Modified: | 29 Jan 2020 02:25 |
URI: | https://repofeb.undip.ac.id/id/eprint/2115 |