PENGARUH GAYA HIDUP SEHAT DAN STRES PERAN TERHADAP HASIL KERJA AUDITOR (Studi Empiris pada Auditor yang Bekerja di KAP Semarang)

DHIANSYAH, Pepin Nur and MUID, Dul,(1 June 2015), PENGARUH GAYA HIDUP SEHAT DAN STRES PERAN TERHADAP HASIL KERJA AUDITOR (Studi Empiris pada Auditor yang Bekerja di KAP Semarang). , UNSPECIFIED, UNSPECIFIED

[thumbnail of 16. S-Fulltext PDF Bookmarks-12030111130178.pdf] Text
Restricted to Repository staff only

Download (1MB)

Abstract

Selama musim sibuk, auditor biasanya dihadapkan dengan stres yang berlebihan. Terkadang mereka harus bekerja lebih dari sepuluh jam per hari selama beberapa bulan. Kondisi seperti ini akan berpengaruh terhadap hasil kerja. Penelitian ini bertujuan untuk menguji efek dari gaya hidup sehat dan stres peran terhadap hasil kerja pada auditor Data pada penelitian ini dikumpulkan melalui kuesioner yang diisi langsung oleh auditor yang bekerja pada Kantor Akuntan Publik di wilayah Semarang. Sampel dalam penelitian ini diambil dengan menggunakan metode convenience sampling. Teknik analisis pada penelitian ini menggunakan analisis Structural Equation Modeling (SEM) dengan bantuan program statistik SmartPLS. Hasil penelitian menunjukkan gaya hidup sehat yang dimediasi oleh vitalitas tidak mampu memberikan kontribusi secara signifikan terhadap peningkatan kesejahteraan psikologis dan akhirnya terhadap hasil kerja pada auditor.
Keywords : role stress, job outcomes, healthy lifestyle, psychological well-being, stres peran, hasil kerja, gaya hidup sehat, kesejahteraan psikologis
Journal or Publication Title: UNSPECIFIED
Volume: UNSPECIFIED
Number: UNSPECIFIED
Item Type: Thesis (Undergraduate)
Subjects: Akuntansi
Depositing User: Users 15 not found.
Date Deposited: 24 Feb 2020 08:51
Last Modified: 24 Feb 2020 08:51
URI: https://repofeb.undip.ac.id/id/eprint/3079

Actions (login required)

View Item
View Item