PRAKTIK PENERAPAN MANAJEMEN BISNIS ISLAM (Studi Fenomenologi di PT. IDENTIX PRATAMA INDONESIA)

SUSANTI, Irma and PERDHANA, Mirwan Surya and MAS'UD, Fuad,(27 July 2020), PRAKTIK PENERAPAN MANAJEMEN BISNIS ISLAM (Studi Fenomenologi di PT. IDENTIX PRATAMA INDONESIA). , UNSPECIFIED, UNSPECIFIED

[thumbnail of Fulltext PDF Bookmarks] Text (Fulltext PDF Bookmarks)
Restricted to Repository staff only

Download (2MB) | Request a copy

Abstract

Praktik Manajemen Bisnis Islam di Indonesia masih relatif baru, namun dengan peminat yang tinggi karena dipandang lebih menomor satukan kejujuran dan kualitas yang dapat dipertanggungjawabkan. Penelitian ini bertujuan untuk dapat menganalisis faktor penghambat dari suatu pemilik usaha yaitu Identix Batik Tulis dan karyawannya saat memulai penerapan Manajemen Bisnis Islam. Sample yang digunakan dalam penelitian ini adalah karyawan pada Batik Tulis Identix yang dapat merasakan penerapan Manajemen Bisnis Islam dengan rata-rata masa kerja minimal 1 tahun dangan metode penelitian compare and contrast. Hasil dari penelitian ini menunjukan bahwa beberapa penghambat dari proses penerapan manajemen bisnis Islam adalah kurangnya edukasi dan pengenalan nilai-nilai manajemen bisnis Islam pada karyawan.
Keywords : Islamic Business Management, Company Values to Employees, Batik, Manajemen Bisnis Islam, Nilai-nilai perusahaan , Batik
Journal or Publication Title: UNSPECIFIED
Volume: UNSPECIFIED
Number: UNSPECIFIED
Item Type: Thesis (Masters)
Subjects: Manajemen
Depositing User: Nila Nurjanah
Date Deposited: 03 Dec 2020 02:45
Last Modified: 03 Dec 2020 02:45
URI: https://repofeb.undip.ac.id/id/eprint/7734

Actions (login required)

View Item
View Item