ANALISIS PENGARUH TEKNOLOGI DAN RANTAI NILAI DALAM PENCAPAIAN KEUNGGULAN BERSAING BERKELANJUTAN DALAM UPAYA PENINGKATAN KINERJA USAHA DI INDUSTRI KULIT MANDING YOGYAKARTA

CHANDRA, Afridel and SOEGIONO, Soegiono and SUGIARTO, PH,SU.,(July 2016), ANALISIS PENGARUH TEKNOLOGI DAN RANTAI NILAI DALAM PENCAPAIAN KEUNGGULAN BERSAING BERKELANJUTAN DALAM UPAYA PENINGKATAN KINERJA USAHA DI INDUSTRI KULIT MANDING YOGYAKARTA. , UNSPECIFIED, UNSPECIFIED

[thumbnail of Cover] Text (Cover) - Published Version
Download (848kB)
[thumbnail of Abstrak (Inggris)] Text (Abstrak (Inggris)) - Published Version
Download (830kB)
[thumbnail of Abstrak (Indonesia)] Text (Abstrak (Indonesia)) - Published Version
Download (830kB)
[thumbnail of Daftar Isi] Text (Daftar Isi) - Published Version
Download (964kB)
[thumbnail of Daftar Pustaka] Text (Daftar Pustaka) - Published Version
Download (696kB)
[thumbnail of Fulltext PDF Bookmarks] Text (Fulltext PDF Bookmarks)
Restricted to Repository staff only

Download (3MB) | Request a copy

Abstract

Penelitian ini bertujuan untuk menganalisis pengaruh Teknologi, Rantai Nilai, terhadap peningkatan Kinerja Usaha dalam pencapaian Keunggulan Bersaing Berkelanjutan. Objek dalam penelitian ini adalah sentra industri kulit Manding yang berada di Yogyakrta. Penelitian ini adalah untuk mengetahui apakah terdapat pengaruh Teknologi, Rantai Nilai, terhadap peningkatan Kinerja Usaha dalam pencapaian Keunggulan Bersaing Berkelanjutan di industri kulit Manding Yogyakarta. Penelitian ini menggunakan metode Populasi dan Sensus dengan jumlah usaha sebanyak 100 usaha yang terbagi atas usaha yang hanya membuat produk kulit dan usaha yang sekaligus memiliki wiraniaga. Data diperoleh berdasarkan penyebaran kuesioner untuk mendapatkan persepsi dari responden tentang tujuan penelitian. Teknik analisis yang digunakan adalah AMOS dengan persamaan model structural, untuk menguji keberartian pengaruh secara bersama-sama dengan level of significant 5%. Serta uji validitas dan reliabilitas instrument untuk mendapatkan data yang tidak bias. Hasil penelitian menyimpulkan bahwa Teknologi, Rantai Nilai memiliki pengaruh terhadap peningkatan Kinerja Usaha dalam pencapaian Keunggulan Bersaing Berkelanjutan. Secara simultan memiliki ketertaikatan. Persepsi responden juga menunjukan bahwa investasti teknologi serta dukungan praktisi dan akademisi dalam memberikan pemahaman tentang rantai nilai dan keunggulan bersaing juga sangat dibutuhkan.
Keywords : Technology, Value Chain, Firms Performance, Sustainable Competitive Advantage, and SEM AMOS, Teknologi, Rantai Nilai, Kinerja Usaha, Keunggulan Bersaing Berkelanjutan, dan SEM AMOS
Journal or Publication Title: UNSPECIFIED
Volume: UNSPECIFIED
Number: UNSPECIFIED
Item Type: Thesis (Masters)
Subjects: Manajemen
Depositing User: Mohamad Sulamul Hadi
Date Deposited: 22 Apr 2021 03:25
Last Modified: 06 Sep 2022 06:56
URI: https://repofeb.undip.ac.id/id/eprint/8124

Actions (login required)

View Item
View Item