SUPRAPTI, Lilik and IDRIS, Idris,(27 August 2010), ANALISIS PENGARUH BRAND AWARENESS, PERCEIVED VALUE, ORGANIZATIONAL ASSOCIATION DAN PERCEIVED QUALITY TERHADAP KEPUTUSAN PEMBELIAN KONSUMEN (Studi Pada Pemilik Sepeda Motor Yamaha Mio CW di Harpindo Semarang). , UNSPECIFIED, UNSPECIFIED
Text
Download (27kB)
Download (27kB)
Text
Download (29kB)
Download (29kB)
Text
Download (29kB)
Download (29kB)
Text
Download (35kB)
Download (35kB)
Text
Download (33kB)
Download (33kB)
Text
Restricted to Repository staff only
Download (855kB)
Restricted to Repository staff only
Download (855kB)
Abstract
Penelitian ini dilatarbelakangi oleh timbulnya fenomena berbagai merek
baru khususnya produk sepeda motor. Sepeda motor Yamaha Mio CW mulai
tersaingi, walaupun demikian, penjualan sepeda motor Yamaha Mio CW telah
menunjukkan sebagai faktor utama meningkatnya jumlah penjualan sepeda motor
Yamaha pada tahun 2007-2009, dan Yamaha Mio CW merupakan sepeda motor
yang merajai sepeda motor automatic di Indonesia.
Tujuan dilakukan penelitian ini adalah untuk mengetahui pengaruh brand
awareness, perceived value, organization association, dan perceived quality
terhadap keputusan pembelian. Penelitian ini dilakukan pada konsumen atau
pemilik sepeda motor Yamaha Mio CW di Harpindo Semarang, dan jumlah
sampel yang ditentukan 100 responden dengan menggunakan metode accidental
sampling. Metode analisis yang digunakan adalah analisis kuantitatif. Data yang
telah memenuhi uji validitas, uji reliabilitas, dan uji asumsi klasik.
Dimana variabel keputusan pembelian (Y), brand awareness (X1),
perceived value (X2), organization association (X3), dan perceived quality (X4).
Pengujian hipotesis menggunakan uji t menujukkan bahwa keempat variabel
independen yang diteliti terbukti secara signifikan mempengaruhi variabel
dependen keputusan pembelian, kemudian dengan menggunakan uji F dapat
diketahui keempat variabel memang layak untuk menguji variabel dependen
keputusan pembelian. Angka Adjusted R Square sebesar 0,663, menunjukkan
bahwa 66,3 persen variasi keputusan pembelian dapat dijelaskan oleh keempat
variabel independen dalam persamaan regresi. Sedangkan sisanya sebesar 33,7
persen dijelaskan oleh variabel lain diluar keempat variabel yang digunakan
dalam penelitian ini.
Keywords : | Buying Decision, Brand Awareness, Perceived Value, Organization Association, and Perceived Quality, Keputusan Pembelian, Brand Awareness, Perceived Value, Organization Association, dan Perceived Quality |
---|---|
Journal or Publication Title: | UNSPECIFIED |
Volume: | UNSPECIFIED |
Number: | UNSPECIFIED |
Item Type: | Thesis (Undergraduate) |
Subjects: | Manajemen |
Depositing User: | Users 15 not found. |
Date Deposited: | 17 Jul 2020 07:36 |
Last Modified: | 17 Jul 2020 07:43 |
URI: | https://repofeb.undip.ac.id/id/eprint/5971 |